Notifikasi

13+ Kumpulan Soal KELAS 7 PERUBAHAN AKIBAT INTERAKSI ANTAR RUANG | SOCIAL STUDIES Terbaru dengan Kunci Jawaban

Halo.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 11-Aug-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang KELAS 7 PERUBAHAN AKIBAT INTERAKSI ANTAR RUANG | SOCIAL STUDIES yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 7 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

13+ Soal KELAS 7 PERUBAHAN AKIBAT INTERAKSI ANTAR RUANG | SOCIAL STUDIES 2022/2023 Lengkap



1. Salah satu bentuk interaksi antar ruang adalah perpindahan penduduk, faktor yang mendorong perpindahan penduduk dari perdesaan ke perkotaan adalah....

a. didaerah perkotaan terdapat kenampakan alam
[Jawaban Salah]

b. di daerah perkotaan terdapat tanah yang relatif subur
[Jawaban Salah]

c. daerah perkotaan menyediakan banyak lapangan pekerjaan
[Jawaban Benar]

d. penduduk didaerah perkotaan lebih heterogen
[Jawaban Salah]



2. Interaksi antar ruang yang berwujud pergerakan manusia disebut ...

a. Mobilitas penduduk
[Jawaban Benar]

b. Sensus penduduk
[Jawaban Salah]

c. Sosialisasi penduduk
[Jawaban Salah]

d. Populasi penduduk
[Jawaban Salah]



3. Contoh dari bentuk perubahan penggunaan lahan adalah …

a. Perubahan lahan sawah menjadi kebun
[Jawaban Salah]

b. Perubahan lahan sawah menjadi rawa
[Jawaban Salah]

c. Perubahan lahan sawah menjadi industri
[Jawaban Benar]

d. Perubahan lahan sawah menjadi ladang
[Jawaban Salah]



4. Terjadi perubahan pekerjaan dari bertani menjadi bekerja di industri, perubahan tersebut merupakan contoh perubahan interaksi antarruang dalam bentuk....

a. perubahan penggunaan lahan
[Jawaban Salah]

b. perubahan orientasi mata pencaharian
[Jawaban Benar]

c. berkembangnya sarana prasarana
[Jawaban Salah]

d. berkembangnya pusat-pusat pertumbuhan
[Jawaban Salah]



5. Sebagian remaja di kota-kota besar di Indonesia, seperti di Jakarta, meniru penampilan artis korea, mulai dari gaya berpakaian, dan gaya rambut. Perilaku para remaja tersebut merupakan dampak dari interaksi antarruang berkaitan dengan....

a. mobilitas antarwilayah
[Jawaban Salah]

b. perubahan sosial dan budaya
[Jawaban Benar]

c. perubahan orientasi mata pencaharian
[Jawaban Salah]

d. perkembangan sarana dan prasarana
[Jawaban Salah]



6. Pergerakan yang menyebabkan berkembangnya pusat pertumbuhan, membutuhkan berbagai faktor pendukung yaitu kendaraan, jalan, fasilitas umum. Hal tersebut merupakan contoh bentuk perubahan antarruang mengenai....

a. perubahan penggunaan lahan
[Jawaban Salah]

b. berubahnya struktur perekonomian
[Jawaban Salah]

c. berkembangnya sarana prasarana
[Jawaban Benar]

d. munculnya pusat-pusat pertumbuhan
[Jawaban Salah]



7. Yang merupakan dampak positif dari interaksi antarruang bagi daerah perkotaan yaitu....

a. meningkatnya pengangguran di kota
[Jawaban Salah]

b. munculnya masalah kemacetan
[Jawaban Salah]

c. masalah sampah semakin meningkat
[Jawaban Salah]

d. terpenuhinya kebutuhan tenaga kerja dikota
[Jawaban Benar]



8. Dampak positif interaksi antarruang terhadap perdagangan yaitu ....

a. terbentuknya kerjasama antar daerah melalui perdagangan
[Jawaban Benar]

b. adanya ketergantungan suatu negara dengan negara lain
[Jawaban Salah]

c. penggunaan teknologi tinggi dapat menimbulkan pengangguran
[Jawaban Salah]

d. perusahaan dalam negeri yang tidak mampu bersaing akan mengalami kebangkrutan
[Jawaban Salah]



9. Dampak positif dari interaksi antarruang terhadap sosial budaya yaitu ....

a. memacu sikap konsumerisme
[Jawaban Salah]

b. terkikisnya budaya sendiri karena masuknya budaya asing
[Jawaban Salah]

c. berperilaku kebarat-baratan
[Jawaban Salah]

d. terciptanya solidaritas antar wilayah / negara
[Jawaban Benar]



10. Interaksi antarruang dalam bidang informasi dapat dilakukan dengan media, kecuali....

a. Televisi
[Jawaban Salah]

b. Radio
[Jawaban Salah]

c. Mesin Industri
[Jawaban Benar]

d. Internet
[Jawaban Salah]



11. Interaksi melalui perpindahan ide atau gagasan dan informasi baik secara langsung maupun tidak langsung disebut ….

a. komunikasi
[Jawaban Benar]

b. transportasi
[Jawaban Salah]

c. mobilisasi
[Jawaban Salah]

d. sosialisasi
[Jawaban Salah]



12. Dahulu orang berkomunikasi jarak jauh dengan menggunakan surat yg dikirim lewat kantor pos, sedangkan sekarang sudah bisa berkomunikasi menggunakan ponsel, aktifitas tersebut merupakan contoh perubahan interaksi antarruang dalam bentuk ....

a. sosial budaya
[Jawaban Salah]

b. Mata pencaharian
[Jawaban Salah]

c. Penggunaaan lahan
[Jawaban Salah]

d. Sarana dan prasarana
[Jawaban Benar]



13. Setelah lebaran orang desa banyak yang merantau ke daerah kota untuk mendapatkan pekerjaan yang lebih baik, sehingga penduduk kota semakin bertambah banyak, perubahan tersebut merupakan perubahan dalam bentuk ....

a. Berkembangnya pusat-pusat pertumbuhan
[Jawaban Benar]

b. Penggunaan lahan
[Jawaban Salah]

c. Sarana dan prasarana
[Jawaban Salah]

d. Sosial dan budaya
[Jawaban Salah]



14. Berikut merupakan dampak positif interaksi antarruang di bidang ekonomi khususnya pada pariwasata adalah....

a. Alih fungsi lahan pertanian menjadi hotel
[Jawaban Salah]

b. Masuknya budaya asing yang tidak sesuai dengan kepribadian bangsa
[Jawaban Salah]

c. Makin berkembangnya teknologi pertanian
[Jawaban Salah]

d. Pendapatan masayarakat sekitar tempat wisata meningkat
[Jawaban Benar]



15. Penggunaan teknologi pada gambar dapat memberikan dampak negatif bagi desa yaitu....

a. Meningkatnya pertanian di desa
[Jawaban Salah]

b. Berkurangnya kesempatan kerja di desa
[Jawaban Benar]

c. Meningkatkan mobilitas penduduk ke kota
[Jawaban Salah]

d. Menambah daya tarik desa
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal KELAS 7 PERUBAHAN AKIBAT INTERAKSI ANTAR RUANG | SOCIAL STUDIES Terbaru dengan Kunci Jawaban, Raih Mimpimu Sob

Kelas 7 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.