Notifikasi

18+ Kumpulan Soal GERAK HEWAN DAN TUMBUHAN | SCIENCE Terlengkap dengan Kunci Jawaban

Halo semuanya.. teman, Di website caktekno.com hari ini 30-Aug-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang GERAK HEWAN DAN TUMBUHAN | SCIENCE yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 8 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

18+ Soal GERAK HEWAN DAN TUMBUHAN | SCIENCE 2022/2023 Lengkap



1. Gerakan tumbuhan yang dipengaruhi oleh rangsang cahaya dinamakan . . .

a. Niktinasti dan gravitropi
[Jawaban Salah]

b. Fotonasti dan fototropisme
[Jawaban Benar]

c. Hidronasti dan hidrotropisme
[Jawaban Salah]

d. Kemonasti dan kemotropisme
[Jawaban Salah]



2. Pada keadaan lembab, kulit buah kacang kedelai yang sudah tua akan membuka. Gerakan yang terjadi pada tanaman kedelai ini dinamakan . . . .

a. Tigmonasti
[Jawaban Salah]

b. Seismonasti
[Jawaban Salah]

c. Higroskopis
[Jawaban Benar]

d. Fototropisme
[Jawaban Salah]



3. Tumbuhan kacang panjang akan tumbuh merambat dengan melingkari kayu penyanggahnya. Gerakan pada tumbuhan kacang panjang ini disebut dengan . . . .

a. Fotonasti
[Jawaban Salah]

b. Niktinasti
[Jawaban Salah]

c. Tigmonasti
[Jawaban Salah]

d. Tigmotropisme
[Jawaban Benar]



4. Pasangan antara nama gerak dan jenis rangsang yang mempengaruhi dalam pernyataan berikut yang benar adalah . . .

a. Geotropisme-Zat kimia
[Jawaban Salah]

b. Hidrotropisme-Getaran
[Jawaban Salah]

c. Termonasti-Suhu
[Jawaban Benar]

d. Niktinasti -Sentuhan
[Jawaban Salah]



5. Perhatikanlah kedua pernytaan berikut!

a. Geotropisme negatif dan fototaktis
[Jawaban Salah]

b. Geotropisme positif dan kemonasti
[Jawaban Salah]

c. Geotropisme positif dan seismonasti
[Jawaban Salah]

d. Geotropisme negatif dan kemotaktis
[Jawaban Benar]



6. Gerakan ujung akar pohon jati untuk mencari sumber air hingga jarak yang cukup jauh merupakan contoh gerak . . .

a. Fotonasti
[Jawaban Salah]

b. Hidrotropisme
[Jawaban Benar]

c. Kemotaksis
[Jawaban Salah]

d. Tigmotropisme
[Jawaban Salah]



7. Cermati gerakan pada tumbuhan berikut!

a. 1 dan 2
[Jawaban Salah]

b. 1 dan 4
[Jawaban Benar]

c. 2 dan 3
[Jawaban Salah]

d. 2 dan 4
[Jawaban Salah]



8. Gerak tumbuhan yang memerlukan rangsang berupa perubahan kadar air di dalam sel sehingga terjadi pengerutan yang tidak merata disebut…

a. gerak hidronasti
[Jawaban Salah]

b. gerak hidrotropisme
[Jawaban Salah]

c. gerak hidrostatis
[Jawaban Salah]

d. gerak higroskopis
[Jawaban Benar]



9. Pertumbuhan akar napas pada pohon bakau untuk mencari uap air merupakan contoh dari …

a. Gerak geotropisme
[Jawaban Salah]

b. Gerak kemotropisme
[Jawaban Benar]

c. Gerak fototropisme
[Jawaban Salah]

d. Gerak tigmotropisme
[Jawaban Salah]



10. Contoh dari seismonasti adalah …

a. Menutupnya daun putri malu karena rangsang sentuhan
[Jawaban Benar]

b. Menutupnya daun petai cina karena rangsang cahaya
[Jawaban Salah]

c. Membuka dan menutupnya stomata
[Jawaban Salah]

d. Membuka dan menutupnya lenti sel
[Jawaban Salah]



11. Perhatikan pernyataan-pertanyaan di bawah ini!

a. 1, 2, dan 3
[Jawaban Salah]

b. 2, 3, dan 4
[Jawaban Salah]

c. 3, 4, dan 1
[Jawaban Salah]

d. 1, 2, dan 4
[Jawaban Benar]



12. Nyamuk adalah salah satu hewan unik karena mampu berjalan diatas air. Prinsip yang dimanfaatkan oleh nyamuk tersebut adalah . . .

a. prinsip tegangan permukaan air
[Jawaban Benar]

b. karena nyamuk adalah binatang berukuran kecil
[Jawaban Salah]

c. nyamuk memiliki sayap yang membuatnya seolah – olah dapat berjalan diatas air
[Jawaban Salah]

d. kaki – kaki nyamuk mengandung selaput yang membuatnya dapat emngapung diatas air.
[Jawaban Salah]



13. Hewan – hewan di darat memanfaatkan hal berikut untuk melakukan gerak dengan cepat kecuali . . . .

a. Memiliki otot yang kuat
[Jawaban Salah]

b. Memiliki susunan tulang yang kuat
[Jawaban Salah]

c. memiliki tubuh yang ramping
[Jawaban Salah]

d. ukuran tubuh yang besar
[Jawaban Benar]



14. Gajah memiliki inersia yang jauh lebih besar dibandingkan rusa. Hal ini disebabkan karena . . .

a. gajah memiliki bobot tubuh yang besar
[Jawaban Benar]

b. gajah memiliki ukuran kaki yang besar yang membuatnya mampu berjalan cepat
[Jawaban Salah]

c. rusa memiliki tanduk yang membantu dalam bergerak
[Jawaban Salah]

d. ukuran tubuh rusa tidak mempengaruhi inersia
[Jawaban Salah]



15. Fungsi sistem rangka antara lain melindungi organ internal. Pada tubuh manusia tulang yang melindungi jantung dan paru-paru serta otak secara berturut-turut adalah ….

a. Tulang belakang dan tulang rusuk
[Jawaban Salah]

b. Tulang rusuk dan tulang tengkorak
[Jawaban Benar]

c. Tulang tengkorak dan tulang rusuk
[Jawaban Salah]

d. Tulang belakang dan tulang tengkorak
[Jawaban Salah]



16. Berikut ini merupakan contoh otot yang bekerja secara sadar dan tidak sadar yang disebutkan secara berturut-turut adalah …

a. Otot jantung dan otot dahi
[Jawaban Salah]

b. Otot jantung dan otot trisep
[Jawaban Salah]

c. Otot bisep dan otot jantung
[Jawaban Benar]

d. Otot dahi dan otot gastronemius
[Jawaban Salah]



17. Perhatikan nama tulang berikut!

a. 1, 2, dan 3
[Jawaban Salah]

b. 1, 3, dan 4
[Jawaban Salah]

c. 2, 5, dan 6
[Jawaban Salah]

d. 4, 5, dan 6
[Jawaban Benar]



18. Sendi peluru terdapat pada hubungan antara tulang ….

a. hasta dengan tulang pengumpil
[Jawaban Salah]

b. paha dengan tulang pemutar
[Jawaban Salah]

c. paha dengan gelang bahu
[Jawaban Salah]

d. paha dengan gelang panggul
[Jawaban Benar]



19. Burung dapat terbang melayang di udara disebabkan alasan-alasan berikut, kecuali ….

a. memiliki sayap berbentuk airfoil
[Jawaban Salah]

b. memiliki tubuh yang ringan dan kuat
[Jawaban Salah]

c. memiliki sayap yang pendek
[Jawaban Benar]

d. adanya gaya dorong k aetas dan ke bawah
[Jawaban Salah]



20. Tipe persendian yang terdapat pada rahang adalah ….

a. Sendi geser
[Jawaban Salah]

b. Sendi putar
[Jawaban Salah]

c. Sendi pelana
[Jawaban Benar]

d. Sendi engsel
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal GERAK HEWAN DAN TUMBUHAN | SCIENCE Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Semangat Belajar Sob

Kelas 8 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.