Notifikasi

18+ Kumpulan Soal PH PPKN TEMA 5 | MORAL SCIENCE Lengkap dengan Kunci Jawaban

Selamat Malam.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 22-Aug-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PH PPKN TEMA 5 | MORAL SCIENCE yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 4 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

18+ Soal PH PPKN TEMA 5 | MORAL SCIENCE 2022/2023 Lengkap



1. Sila keempat Pancasila berbunyi ... .

a. Kemanusiaan yang adil dan beradab
[Jawaban Salah]

b. Persatuan Indonesia
[Jawaban Salah]

c. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/ perwakilan
[Jawaban Benar]

d. keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
[Jawaban Salah]



2. Pengamalan Pancasila ketika bermusyawarah adalah ... .

a. Tidak mau menerima hasil musyawarah
[Jawaban Salah]

b. Memaksakan kehendak orang lain
[Jawaban Salah]

c. Menolak pendapat orang lain
[Jawaban Salah]

d. Lapang dada menerima keputusan bersama
[Jawaban Benar]



3. Sikap yang harus dikembangkan seorang siswa untuk memupuk kepahlawanan adalah ... .

a. Mencapai cita-cita dengan cara curang
[Jawaban Salah]

b. Berjuang demi kepentingan diri sendiri
[Jawaban Salah]

c. Berjuang demi kepentingan bersama
[Jawaban Benar]

d. Berjuang dengan pamrih
[Jawaban Salah]



4. Berikut yang bukan contoh nilai-nilai kepahlawanan yang sesuai dengan sila Pancasila, yaitu ... .

a. Jujur
[Jawaban Salah]

b. Rela berkorban
[Jawaban Salah]

c. Berjiwa besar
[Jawaban Salah]

d. Mudah menyerah
[Jawaban Benar]



5. Ratu Shima sangat memperhatikan perkembangan ekonomi rakyatnya. Hal ini dibuktikan dengan dikembangkannya sistem irigasi dan pertanian rakyat Kalingga.

a. Ketuhanan Yang Maha Esa
[Jawaban Salah]

b. Kemanusiaan yang adil dan beradab
[Jawaban Salah]

c. Persatuan Indonesia
[Jawaban Salah]

d. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/ perwakilan
[Jawaban Benar]



6. Rina membatalkan acara pergi ke rumah nenek karena kelompok tari Rina akan tampil dalam acara di balai desa. Sikap kepahlawanan yang Rina miliki adalah ... .

a. tanpa pamrih
[Jawaban Salah]

b. pantang menyerah
[Jawaban Salah]

c. teguh pendirian
[Jawaban Salah]

d. mementingkan kepentingan umum daripada kepentingan pribadi
[Jawaban Benar]



7. Berikut sikap yang sesuai dengan sila keempat Pancasila adalah ... .

a. Toni rajin beribadah sesuai dengan keyakinannya.
[Jawaban Salah]

b. Anak-anak kelas V mengumpulkan dana untuk korban bencana alam
[Jawaban Salah]

c. Pak Yono tidak pernah absen mengikuti gotong royong di kampungnya
[Jawaban Salah]

d. Kelas Andre bermusyawarah menentukan tujuan wisata untuk akhir semester
[Jawaban Benar]



8. Berikut yang bukan makna dari sila kelima Pancasila adalah ... .

a. Adil, berarti harus sama
[Jawaban Benar]

b. Mau bekerja keras
[Jawaban Salah]

c. Menganggap bangsa sendiri sederajat dengan bangsa lain.
[Jawaban Salah]

d. Mengakui kedaulatan baik bangsa sendiri maupun bangsa lain
[Jawaban Salah]



9. Suka melanggar hak orang lain bertentangan dengan pengamalan Pancasila sila ke ... .

a. dua
[Jawaban Salah]

b. tiga
[Jawaban Salah]

c. empat
[Jawaban Salah]

d. lima
[Jawaban Benar]



10. Perhatikan gambar berikut!

a. dua
[Jawaban Salah]

b. tiga
[Jawaban Salah]

c. empat
[Jawaban Salah]

d. lima
[Jawaban Benar]



11. Danu menjadi anggota dokter kecil. Jika ada teman yang sakit, Danu merawatnya. Perilaku Danu mencerminkan sikap ... .

a. Kepemimpinan
[Jawaban Salah]

b. Kepahlawanan
[Jawaban Benar]

c. Keberanian
[Jawaban Salah]

d. Kejahatan
[Jawaban Salah]



12. Penerapan nilai-nilai Pancasila dapat menciptakan ... .

a. Kekacauan dan kecemasan
[Jawaban Salah]

b. Perpecahan dan kerusuhan
[Jawaban Salah]

c. Kebimbangan dan perpecahan
[Jawaban Salah]

d. Keharmonisan dan kedamaian
[Jawaban Benar]



13. Berikut sikap kepahlawanan yang terdapat di lingkungan sekolah adalah ... .

a. Mengerjakan soal ujian dengan jujur
[Jawaban Benar]

b. Membantu pekerjaan orang tua di rumah
[Jawaban Salah]

c. Membantu tetangga yang terkena musibah
[Jawaban Salah]

d. Menanam pohon di lingkungan tempat tinggal
[Jawaban Salah]



14. Dendi adalah ketua kelas 4 di SD Sinar Terang. Ia sosok ketua kelas yang bertanggung jawab. Salah satu tugas Dendi, yaitu membagi kelompok piket. Ia membagi kelompok dengan adil. Jika ada teman sekelas yang berbuat salah, Dendi dengan tegas menegurnya. Dendi menjadi sosok ketua kelas yang patut dicontoh.

a. Adil
[Jawaban Salah]

b. Tegas
[Jawaban Salah]

c. Bertanggung jawab
[Jawaban Salah]

d. Pilih kasih
[Jawaban Benar]



15. Pemilihan ketua kelas 4 dilakukan dengan pemungutan suara terbanyak. Hal ini menunjukkan pengamalan Pancasila, yaitu sila ... .

a. Kedua
[Jawaban Salah]

b. Ketiga
[Jawaban Salah]

c. Keempat
[Jawaban Benar]

d. Kelima
[Jawaban Salah]



16. Menghargai pahlawan yang paling penting adalah dengan cara ... .

a. meneruskan cita-cita perjuangannya
[Jawaban Benar]

b. menabur bunga dimakamnya
[Jawaban Salah]

c. memuat gambarnya pada mading sekolah
[Jawaban Salah]

d. membaca cerita tentang pahlawan
[Jawaban Salah]



17. Berikut contoh tindakan yang mencerminkan sila keempat Pancasila adalah ... .

a. Menolong sesama teman yang memiliki suku dan budaya yang sama
[Jawaban Salah]

b. Menghargai dan menerima pendapat orang lain
[Jawaban Benar]

c. Berdoa sebelum menjalankan aktivitas
[Jawaban Salah]

d. Mencintai produk dalam negeri
[Jawaban Salah]



18. Lambang sila keempat Pancasila memiliki arti sebagai berikut ... .

a. mata rantai segi empat melambangkan laki-laki
[Jawaban Salah]

b. negara Indonesia yang menjadi tempat berteduh semua rakyat Indonesia
[Jawaban Salah]

c. melambangkan hewan sosial yang suka berkumpul sama halnya dengan manusia yang berkumpul saat berdiskusi
[Jawaban Benar]

d. padi dan kapas merupakan kebutuhan dasar setiap manusia
[Jawaban Salah]



19. Berikut merupakan sikap pahlawan yang sesuai dengan sila kelima Pancasila, yaitu ... .

a. memberi kesempatan teman untuk menjalankan ibadah
[Jawaban Salah]

b. bertanggung jawab terhadap hasil musyawarah
[Jawaban Salah]

c. melaksanakan ibadah sesuai dengan kepercayaan
[Jawaban Salah]

d. pantang menyerah memperjuangkan keadilan
[Jawaban Benar]



20. Berikut yang merupakan contoh sikap kepahlawanan yang mencerminkan sila kelima Pancasila adalah ... .

a. Saling menghormati kebebasan menjalankan ibadah dengan agama dan kepercayaan
[Jawaban Salah]

b. Saling mencintai, tidak semena- mena terhadap orang lain, dan membela kebenaran
[Jawaban Salah]

c. Bersikap adil, menghormati hak-hak orang lain, dan membela kebenaran
[Jawaban Benar]

d. Rela berkorban dan cinta tanah air
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal PH PPKN TEMA 5 | MORAL SCIENCE Lengkap dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas 4 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.