Notifikasi

18+ Kumpulan Soal ULANGAN HARIAN SCANNER | INSTRUCTIONAL TECHNOLOGY Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban

Selamat Malam.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 12-Aug-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang ULANGAN HARIAN SCANNER | INSTRUCTIONAL TECHNOLOGY yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas KG di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

18+ Soal ULANGAN HARIAN SCANNER | INSTRUCTIONAL TECHNOLOGY 2022/2023 Lengkap



1. Semacam alat fotocopy atau alat untuk menduplikat yang mana hasilnya akan tampil pada layar monitor adalah pengertian dari mesin...

a. Mesin Fotocopy
[Jawaban Salah]

b. Mesin Thermocopier
[Jawaban Salah]

c. Mesin Scanner
[Jawaban Benar]

d. Mesin Stensil
[Jawaban Salah]



2. Bagian dari unit dan perlengkapan pendukung scanner terdiri dari …

a. Scanner, kabel data, power supply
[Jawaban Benar]

b. Kabel data, power supply, stavolt
[Jawaban Salah]

c. Kabel data, software driver, stavolt
[Jawaban Salah]

d. Kabel data, power supply, stavolt
[Jawaban Salah]



3. Berikut adalah software yang dapat digunakan untuk mengentri gambar dari scanner :

a. Windows Media Player
[Jawaban Salah]

b. Notepad
[Jawaban Salah]

c. Adobe Photoshop
[Jawaban Benar]

d. Sound Recorder
[Jawaban Salah]



4. Bagian kelengkapan scanner yang berfungsi menyuplai listrik adalah…

a. Scanner
[Jawaban Salah]

b. Software Driver
[Jawaban Salah]

c. Software Scanner
[Jawaban Salah]

d. Power Suply
[Jawaban Benar]



5. Jika ingin memotong gambar dari scanning maka dilakukan proses..

a. Resize
[Jawaban Salah]

b. Zoom
[Jawaban Salah]

c. Selection
[Jawaban Salah]

d. Crope Rotate
[Jawaban Benar]



6. Mesin scanner yang digunakan untuk men-scan harga barang adalah...

a. Hand-held scanner
[Jawaban Benar]

b. Flat fed scanner
[Jawaban Salah]

c. Sheetfed scanner
[Jawaban Salah]

d. Plat bed scanner
[Jawaban Salah]



7. Salah satu cara merawat mesin scanner adalah...

a. Membersihkan kotoran dari debu
[Jawaban Benar]

b. Disimpan di ruang yang terkena sinar matahari
[Jawaban Salah]

c. Gunakan thiner untuk membersihkan kaca scanner
[Jawaban Salah]

d. Mesin tidak dibersihkan
[Jawaban Salah]



8. Menurut jenisnya scanner dibagi menjadi 2 macam yaitu...

a. Flat fed scanner dan Slide scanner
[Jawaban Salah]

b. Slide scanner dan Plat Bed scanner
[Jawaban Salah]

c. Hand held scanner dan Plat bed scanner
[Jawaban Benar]

d. Hand held scanner dan Sheetfed scanner
[Jawaban Salah]



9. Conto-contoh Scanner kecuali ....

a. Kamera digital
[Jawaban Benar]

b. Barcode Scanner
[Jawaban Salah]

c. LJK Scanner
[Jawaban Salah]

d. CT scan
[Jawaban Salah]



10. Apakah Scanner itu ....

a. Alat Perekam
[Jawaban Salah]

b. Alat pemindai objek ke dalam bentuk digital
[Jawaban Benar]

c. Alat penyedap
[Jawaban Salah]

d. Alat Penyerap
[Jawaban Salah]



11. Cara kerja Mesin Scanner :

a. 1-3-5-4-1
[Jawaban Salah]

b. 5-4-1-2-3
[Jawaban Salah]

c. 4-1-3-2-5
[Jawaban Benar]

d. 2-4-3-1-5
[Jawaban Salah]



12. Cara-cara menginstall Scanner :

a. 3-5-2-4-1
[Jawaban Salah]

b. 1-3-5-2-5
[Jawaban Salah]

c. 5-3-4-2-1
[Jawaban Salah]

d. 4-2-1-3-5
[Jawaban Benar]



13. Apa kegunaan Slide Scanner...

a. Untuk menscan harga barang
[Jawaban Salah]

b. Untuk menscan dari sebuah klise foto
[Jawaban Benar]

c. Digunakan oleh pemakai komputer grafik karena hasil yang deperoleh lebih banyak
[Jawaban Salah]

d. Digunakan untuk memfotocopy dokumen
[Jawaban Salah]



14. Perangkat lunak untuk menghubungkan komputer dengan scanner yaitu ....

a. Driver
[Jawaban Salah]

b. Software
[Jawaban Benar]

c. Program
[Jawaban Salah]

d. Kabel Data
[Jawaban Salah]



15. Penutup scanner biasanya disebut dengan ...

a. Cover
[Jawaban Salah]

b. Lensa
[Jawaban Salah]

c. Lampu
[Jawaban Salah]

d. Close Scanner
[Jawaban Benar]



16. Scanner termasuk ke dalam alat ……

a. Output Device
[Jawaban Salah]

b. Input Device
[Jawaban Benar]

c. Software
[Jawaban Salah]

d. Hardware
[Jawaban Salah]



17. Tugas utama alat scanner yaitu ……

a. Memindai
[Jawaban Benar]

b. Mencopy
[Jawaban Salah]

c. Mengeprint
[Jawaban Salah]

d. Menyimpan
[Jawaban Salah]



18. Hasil Scanning yang berupa image / gambar sanggup diolah oleh aplikasi di bawah ini, kecuali :

a. Adobe Photoshop
[Jawaban Salah]

b. Corel PhotoPaint
[Jawaban Salah]

c. Corel PhotoDraw
[Jawaban Salah]

d. Adobe Reader
[Jawaban Benar]



19. Proses berikut ini yang benar dalam scanning gambar adalah…

a. Gambar dimasukkan, klik Scan, klik Preview, klik Clear
[Jawaban Benar]

b. Gambar dimasukkan, klik preview, klik clear, klik scan
[Jawaban Salah]

c. Gambar dimasukkan, klik preview, klik Scan, klik Clear
[Jawaban Salah]

d. Gambar dimasukkan, klik Scan, klik Clear, klik Preview
[Jawaban Salah]



20. Pada prinsipnya scanner berfungsi untuk ....

a. Menggambar
[Jawaban Salah]

b. Membuat Grafik
[Jawaban Salah]

c. Menyalin data
[Jawaban Salah]

d. Menyalin suatu image dan teks ke dalam file
[Jawaban Benar]



Demikian Kumpulan Soal ULANGAN HARIAN SCANNER | INSTRUCTIONAL TECHNOLOGY Pilihan Ganda dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas KG Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.