Notifikasi

23+ Kumpulan Soal MAPEL AQIDAH KELAS 8 | RELIGIOUS STUDIES Sederajat dengan Kunci Jawaban

Hai, Apa kabar?.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 23-Aug-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang MAPEL AQIDAH KELAS 8 | RELIGIOUS STUDIES yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 8 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

23+ Soal MAPEL AQIDAH KELAS 8 | RELIGIOUS STUDIES 2022/2023 Lengkap



1. Tanda-anda orang yang beriman kepada rasul Allah swt., sebagaimana disebutkan dalam Al-Qur’an ‘’wayukimunas salata’’ maksudnya ialah…

a. Selalu mengerjakan salat
[Jawaban Benar]

b. Hatinya selalu optimis
[Jawaban Salah]

c. Hatinya tulus dan tanggung jawab
[Jawaban Salah]

d. Hatinya yakin adanya yang gaib
[Jawaban Salah]



2. Para nabi dan rasul memiliki tugas…

a. Kholilullah
[Jawaban Salah]

b. Khalifah Allah
[Jawaban Benar]

c. Khodimullah
[Jawaban Salah]

d. Khodimunnas
[Jawaban Salah]



3. Nabi Musa as. diutus Allah swt. Untuk membimbing untuk beribadah dan meluruskan…

a. Budaya
[Jawaban Salah]

b. Bahasa
[Jawaban Salah]

c. Akidah
[Jawaban Benar]

d. Adat
[Jawaban Salah]



4. Rasul yang kita yakini sebanyak 25 rasul, namun ada beberapa rasul yang mempunyai kelebihan sehingga mendapat julukan’’ Ulul azmi’’ salah satunya yakni…

a. Nuh a. s.
[Jawaban Benar]

b. Adam a. s.
[Jawaban Salah]

c. Idris a. s.
[Jawaban Salah]

d. Yakub a. s.
[Jawaban Salah]



5. Semua rasul Allah swt. diutus menjadi ‘’rahmatan lil’alamiina’’ maksudnya…

a. Menjadi khalifah di bumi
[Jawaban Salah]

b. Menjadi sumber teladan bagi umatnya
[Jawaban Salah]

c. Menjadi rahmat bagi alam semesta
[Jawaban Benar]

d. Menjadi juru selamat bagi manusia
[Jawaban Salah]



6. Nabi dan rasul memiliki sifat tabligh yang artinya…

a. Menyampaikan
[Jawaban Benar]

b. Jujur
[Jawaban Salah]

c. Amanah
[Jawaban Salah]

d. Dapat dipercaya
[Jawaban Salah]



7. Kitab Taurat diturunkan Allah swt. kepada Nabi…

a. Musa as
[Jawaban Benar]

b. Ibrahim as.
[Jawaban Salah]

c. .Idris as.
[Jawaban Salah]

d. Daud as.
[Jawaban Salah]



8. Nabi Muhammad saw. sebagai khatamunnabiyyin, arti kata khatamunnabiyyin adalah…

a. Penutup para malaikat
[Jawaban Salah]

b. Penutup para penghulu
[Jawaban Salah]

c. Utusan terakhir
[Jawaban Salah]

d. Penutup untuk para nabi
[Jawaban Benar]



9. Kejadian luar biasa yang diterima seorang nabi dan rasul disebut…

a. Karomah
[Jawaban Salah]

b. Mukjizat
[Jawaban Benar]

c. Wahyu
[Jawaban Salah]

d. Rukyah
[Jawaban Salah]



10. Perintah beriman kepada rasul Allah terdapat dalam surah…

a. Al-Baqarah : 2-4
[Jawaban Benar]

b. Al-Baqarah : 5-6
[Jawaban Salah]

c. Al-Baqarah : 7-8
[Jawaban Salah]

d. Al-Baqarah : 190-191
[Jawaban Salah]



11. Nabi yang namanya dituturkan oleh Al-Qur’an dalam Surah Al-Kahfi ayat 65-82 bersama Nabi Musa as. adalah …

a. Nuh a. s.
[Jawaban Salah]

b. Khidir as
[Jawaban Benar]

c. Luth a. s.
[Jawaban Salah]

d. Yakub a. s.
[Jawaban Salah]



12. Berikut ini tugas-tugas para rasul, kecuali

a. Menyatukan iman
[Jawaban Salah]

b. Membimbing umat manusia
[Jawaban Salah]

c. Mengajarkan ketauhidan
[Jawaban Salah]

d. Mengajarkan berbuat aniaya
[Jawaban Benar]



13. Para rasul yang mempunyai keteguhan hati dan ketabahan yang sangat tinggi disebut…

a. Ulul kitab
[Jawaban Salah]

b. Ali imran
[Jawaban Salah]

c. Ulul Azmi
[Jawaban Benar]

d. Ahlu kitab
[Jawaban Salah]



14. Kitab injil diturunkan Allah SWT. pada nabi …

a. Musa a.s.
[Jawaban Salah]

b. Nuh a.s.
[Jawaban Salah]

c. Yahya a.s.
[Jawaban Salah]

d. Isa as
[Jawaban Benar]



15. Berikut ini tanda penghayatan iman kepada rasul, kecuali ..

a. berselisih dan suka menipu
[Jawaban Benar]

b. Berjuang untuk agama islam
[Jawaban Salah]

c. Berdakwah kepada yang lain
[Jawaban Salah]

d. Berbuat jujur dengan kehidupan sehari-hari
[Jawaban Salah]



16. Rasul Allah SWT. yang memperoleh sebutan khalilullah bernama ..

a. Musa a.s.
[Jawaban Salah]

b. Isa a.a.
[Jawaban Salah]

c. Ibrahim a.s.
[Jawaban Salah]

d. Muhammad saw.
[Jawaban Benar]



17. Kebenaran ajaran rasul ALLAH swt. dapat dibuktikan manusia melalui berbagai macam cara dan yang paling mendasar melalui kacamata..

a. Ilmu pengetahuan
[Jawaban Salah]

b. Kebiasaan
[Jawaban Salah]

c. Pengalaman
[Jawaban Salah]

d. Keimanan
[Jawaban Benar]



18. Dapat membelah lautan dengan izin Allah SWT. merupakan salah satu mukjizat nabi …

a. Isa a.s.
[Jawaban Salah]

b. Muhammad saw
[Jawaban Salah]

c. Ibrahim a.s.
[Jawaban Salah]

d. Musa a.s.
[Jawaban Benar]



19. Umat isalm dapat mengetahui jumlah nabi dan rasul melalui teks ….

a. Taurat dan suhuf
[Jawaban Salah]

b. Hikmah
[Jawaban Salah]

c. Al-qur’an dan hadits
[Jawaban Benar]

d. Taurat dan injil
[Jawaban Salah]



20. Rasul Allah yang memiliki ketampanan yang sangat menonjol bernama ..

a. Yunus a.s.
[Jawaban Salah]

b. Sulaiman a.s.
[Jawaban Salah]

c. Yusuf a.s
[Jawaban Benar]

d. Nuh a.s.
[Jawaban Salah]



21. Iman kepada Rasul memiliki arti ....

a. yakin bahwa Allah benar-benar mengutus rasul.
[Jawaban Benar]

b. mengingkari rasul dan nabi yang tidak diketahui namanya
[Jawaban Salah]

c. mengamalkan semua syariat rasul
[Jawaban Salah]

d. meyakini tidak semua rasul itu maksum
[Jawaban Salah]



22. Di bawah ini merupakan mukjizat para nabi :

a. 1,2,5
[Jawaban Salah]

b. 1, 3, 4
[Jawaban Salah]

c. 1, 3, 6
[Jawaban Salah]

d. 2, 4, 6
[Jawaban Benar]



23. Peristiwa luar biasa di bawah ini yang termasuk contoh irhas adalah … .

a. Nabi Musa AS tongkatnya dapat menjadi ular
[Jawaban Salah]

b. Nabi Ibrohim AS tidak hangus dibakar api
[Jawaban Salah]

c. Nabi Isa AS pada usia bayi dapat berbicara
[Jawaban Benar]

d. Nabi Muhammad Saw membangun masjid nabawi
[Jawaban Salah]



24. Mukjizat yang diberikan Allah kepada nabi Ibrahim AS adalah….

a. Menyembuhkan orang yang sakit
[Jawaban Salah]

b. Tongkat menjadi ular
[Jawaban Salah]

c. Tidak hangus dibakar api
[Jawaban Benar]

d. Membuat perahu di atas bukit
[Jawaban Salah]



25. Buah iman kepada rasul adalah ....

a. menjadikan rasul sebagai teman dalam hidupnya
[Jawaban Salah]

b. bersahabat dengan rasul mendapatkan kenikmatan tersendiri c.
[Jawaban Salah]

c. mengetahui seluk beluk kisah kehidupan rasul
[Jawaban Salah]

d. menjadikan teladan dalam hidupnya.
[Jawaban Benar]



Demikian Kumpulan Soal MAPEL AQIDAH KELAS 8 | RELIGIOUS STUDIES Sederajat dengan Kunci Jawaban, Raih Mimpimu Sob

Kelas 8 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.