Notifikasi

23+ Kumpulan Soal UH 4 KLS 10 | DESIGN Sederajat dengan Kunci Jawaban

Selamat pagi.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 25-Aug-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang UH 4 KLS 10 | DESIGN yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 1st di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

23+ Soal UH 4 KLS 10 | DESIGN 2022/2023 Lengkap



1. Gerabah, gentong, dan kendi merupakan kerajinan tiga dimensi terbuat dari bahan …

a. besi
[Jawaban Salah]

b. kuningan
[Jawaban Salah]

c. logam
[Jawaban Salah]

d. tanah
[Jawaban Benar]



2. Ungkapan gagasan atau perasaan yang estetis dan bermakna yang diwujudkan melalui media titik, garis, bidang, bentuk, warna, tekstur dan gelap terang yang ditata dengan prinsip-prinsip tertentu disebut …

a. seni rupa
[Jawaban Benar]

b. seni drama
[Jawaban Salah]

c. seni musik
[Jawaban Salah]

d. seni tari
[Jawaban Salah]



3. Efek cahaya yang Nampak pada bentuk merupakan salah satu unsur seni rupa yaitu …

a. tekstur
[Jawaban Salah]

b. warna
[Jawaban Salah]

c. gelap terang
[Jawaban Benar]

d. bidang
[Jawaban Salah]



4. Alat musik tradisional yang berfungsi sebagai alat komunikasi anatar masyarakat adalah …

a. angklung
[Jawaban Salah]

b. bedug
[Jawaban Benar]

c. sasando
[Jawaban Salah]

d. talempong
[Jawaban Salah]



5. Bunyi/suara yang berasal dari alat music yang meliputi vocal dan instrumental disebut …

a. lagu
[Jawaban Salah]

b. musik
[Jawaban Benar]

c. irama
[Jawaban Salah]

d. nada
[Jawaban Salah]



6. Ekspresi emosi atau karakter peran harus dapat diwujudkan melalui …

a. mimik muka
[Jawaban Benar]

b. gerak tubuh
[Jawaban Salah]

c. tingkah laku
[Jawaban Salah]

d. nada bicara
[Jawaban Salah]



7. Tokoh utama dalam fragmen disebut …

a. protagonis
[Jawaban Benar]

b. antagonis
[Jawaban Salah]

c. tetragonis
[Jawaban Salah]

d. penokohan
[Jawaban Salah]



8. Persoalan atau konflik dalam seni peran identic dengan …

a. mencari dan mengembangkan gagasan
[Jawaban Salah]

b. membagi jalannya cerita
[Jawaban Salah]

c. inti dari cerita teater
[Jawaban Benar]

d. gagasan dasar cerita atau pesan yang akan disampaikan oleh pengarang kepada penonton
[Jawaban Salah]



9. Karakter badut biasanya diperankan dalam teater berbentuk …

a. karikatural
[Jawaban Benar]

b. komik
[Jawaban Salah]

c. teatrikal
[Jawaban Salah]

d. wayang orang
[Jawaban Salah]



10. Secara garis besar, latar dalam naskah lakon dapat dikelompokkan menjadi tiga bagian pokok, yaitu …

a. waktu, tempat, sosial
[Jawaban Benar]

b. waktu tempat, ekonomi
[Jawaban Salah]

c. politij, geografis, sosial
[Jawaban Salah]

d. tempat, budaya, pelaku
[Jawaban Salah]



11. Berikut yang tidak termasuk dalam karya seni rupa tiga dimensi adalah seni…

a. patung
[Jawaban Salah]

b. monument
[Jawaban Salah]

c. grafis
[Jawaban Benar]

d. tugu
[Jawaban Salah]



12. Karya seni rupa tiga dimensi berupa vas bunga yang berasal dari bahan logam dibuat dengan menggunakan teknik …

a. tempa
[Jawaban Salah]

b. anyaman
[Jawaban Salah]

c. ukir
[Jawaban Benar]

d. patri
[Jawaban Salah]



13. Bapak perintis seni lukisan modern merupakan julukan yang diberikan kepada …

a. basuki abdullah
[Jawaban Salah]

b. saleh syarif bustaman
[Jawaban Benar]

c. abdul salam
[Jawaban Salah]

d. wakidi singadimeja
[Jawaban Salah]



14. Berikut contoh karya seni visual dua dimensi yang bergerak, yaitu …

a. tugu
[Jawaban Salah]

b. film
[Jawaban Benar]

c. music
[Jawaban Salah]

d. monumen
[Jawaban Salah]



15. Seni rupa tiga dimensi dapat dinikmati dari arah …

a. segala arah
[Jawaban Benar]

b. kanan
[Jawaban Salah]

c. kiri
[Jawaban Salah]

d. belakang
[Jawaban Salah]



16. Mengatur para pemeran/actor untuk memerangkan tokoh cerita yang dibawakan dari awal hingga akhir adalah tugas …

a. actor
[Jawaban Salah]

b. tata panggung
[Jawaban Salah]

c. sutradara
[Jawaban Benar]

d. tata rias
[Jawaban Salah]



17. Pemicu timbulnya konflik biasanya diperankan oleh tokoh …

a. antagonis
[Jawaban Benar]

b. protagonis
[Jawaban Salah]

c. deutragonis
[Jawaban Salah]

d. tritagonist
[Jawaban Salah]



18. Pembicaraan yang terjadi antara tokoh satu dengan yang lain disebut …

a. prolog
[Jawaban Salah]

b. monolog
[Jawaban Salah]

c. dialog
[Jawaban Benar]

d. katalog
[Jawaban Salah]



19. Dalam berkesenian teater suara adalah kendaraan imajinasi …

a. sutradara
[Jawaban Benar]

b. pemeran
[Jawaban Salah]

c. sponsor
[Jawaban Salah]

d. penonton
[Jawaban Salah]



20. Nada suara, irama bicara atau alunan nada dalam melafalkan kata-kata disebut …

a. irama
[Jawaban Salah]

b. intonasi
[Jawaban Benar]

c. wirama
[Jawaban Salah]

d. diksi
[Jawaban Salah]



21. Warna orang berasal dari campuran warna …

a. merah putih
[Jawaban Salah]

b. merah kuning
[Jawaban Benar]

c. hitam kuning
[Jawaban Salah]

d. merah coklat
[Jawaban Salah]



22. Warna biru dicampur dengan warna merah akan menjadi warna …

a. hijau
[Jawaban Salah]

b. kuning
[Jawaban Salah]

c. ungu
[Jawaban Benar]

d. orange
[Jawaban Salah]



23. Seni Lukis adalah salah satu cabang dari …

a. seni rupa
[Jawaban Benar]

b. seni musik
[Jawaban Salah]

c. seni tari
[Jawaban Salah]

d. seni teater
[Jawaban Salah]



24. Berikut yang termasuk dalam karya seni rupa dua dimensi adalah seni…

a. patung
[Jawaban Salah]

b. grafis
[Jawaban Benar]

c. keramik
[Jawaban Salah]

d. arsitektur
[Jawaban Salah]



25. Seni lukis modern Indonesia dimulai sejak zaman penjajahan …

a. jepang
[Jawaban Salah]

b. belanda
[Jawaban Benar]

c. portugis
[Jawaban Salah]

d. spanyol
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal UH 4 KLS 10 | DESIGN Sederajat dengan Kunci Jawaban, Semangat Belajar Sob

Kelas 1st Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.