Notifikasi

23+ Kumpulan Soal UH SOSIOLOGI KELAS XI (PERMASALAHAN SOSIAL) | OTHER Sederajat dengan Kunci Jawaban

Selamat Sore.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 25-Aug-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang UH SOSIOLOGI KELAS XI (PERMASALAHAN SOSIAL) | OTHER yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 1st di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

23+ Soal UH SOSIOLOGI KELAS XI (PERMASALAHAN SOSIAL) | OTHER 2022/2023 Lengkap



1. Permasalahan sosial akan muncul di masyarakat jika ...

a. Kesempatan untuk berinovasi terbelenggu oleh aturan yang ada di masyarakat
[Jawaban Salah]

b. Fenomena sosial yang terjadi tidak disikapi dengan bijak oleh masyarakat
[Jawaban Salah]

c. Permasalahan yang nampak hanya dipandang sebelah mata
[Jawaban Salah]

d. Terjadi ketidaksesuaian antara unsur-unsur kebudayaan atau masyarakat
[Jawaban Benar]

e. Membahayakan kehidupan kelompok sosial
[Jawaban Salah]



2. Bertujuan untuk memberikan akses dan penguatan ekonomi bagi pihak usaha berskala mikro dan kecil merupakan dari tujuan program……

a. program penanggulangan dan penanganan kemiskinan dalam akses ekonomi mikro dan kecil
[Jawaban Salah]

b. program penanggulangan kemiskinan berbasis pemberdayaan masyarakat
[Jawaban Salah]

c. program penanggulangan serta pensejahteraan kemiskinan usaha ekonomi mikro dan kecil
[Jawaban Salah]

d. program penanggulangan kemiskinan berbasis pemberdayaan usaha ekonomi mikro dan kecil
[Jawaban Benar]

e. program kesejahteraan masyarakat miskin dalam usaha mikro dan kecil
[Jawaban Salah]



3. Menurut patologi sosial, masalah sosial terjadi karena ...

a. Terjadinya berbagai macam konflik sosial
[Jawaban Salah]

b. Norma dan nilai tidak dijalankan dnegan baik
[Jawaban Benar]

c. Proses perubahan sosail yang cepat
[Jawaban Salah]

d. Institusi agama tidak berfungsi dengan baik
[Jawaban Salah]

e. Pergaulan dengan pelanggar hukum dan pelabelan karakter yang buruk
[Jawaban Salah]



4. Emil Salim mengemukakan 5 (lima) karakteristik penduduk yang tergolong miskin kecuali …

a. Penduduk miskin pada umumnya tidak memiliki faktor-faktor produksi (tanah dan modal).
[Jawaban Salah]

b. Penduduk miskin lazimnya juga tidak mempunyai kemungkinan untuk memperoleh faktor produksi jika tanpa bantuan dari pihak lain.
[Jawaban Salah]

c. Diantara penduduk miskin sering terdapat kelompok-kelompok beranggotakan individu berusia relative muda dan tidak mempunyai keterampilan atau tingkat pendidikan memadai.
[Jawaban Salah]

d. Rendahnya kualitas sumber daya manusia dan keterbatasan sumber daya alam.
[Jawaban Benar]

e. Penduduk miskin biasanya sulit mengakses fasilitas pendidikan, kesehatan, dan layanan pemenuhan kebutuhan lainnya sehingga hidupnya tidak layak.
[Jawaban Salah]



5. Siapakah nama psikolog yang mengatakan bahwa para penjahat sering mengalami kekacauan mental sehingga tidak menghargai kebenaran, tidak tulus, dan tidak merasa malu atau bersalah atas apa yang dilakukannya …

a. Robert K. Merton
[Jawaban Salah]

b. Edwin H. Sutherlan
[Jawaban Salah]

c. Joan MC. Coard
[Jawaban Salah]

d. Hervey Cleckey
[Jawaban Benar]

e. Edwin M. Lemet
[Jawaban Salah]



6. Perkembangan supermarket saat ini semakin pesat. Hal ini membuat pedagang kecil tersaingi. Kondisi demikian dapat kita simpulkan telah terjadi perubahan yang dipengaruhi oleh …

a. Budaya asing
[Jawaban Salah]

b. Budaya baru
[Jawaban Salah]

c. Materialisme
[Jawaban Salah]

d. Konsumerisme
[Jawaban Salah]

e. Era globalisasi
[Jawaban Benar]



7. Dalam eklusi sosial ada beberapa faktor yang menyebutkan bahwa pasar primer penuh dengan imbalan dan pendapatan tinggi. Menurut siapakah pernyataan diatas ….

a. Karl Marx
[Jawaban Salah]

b. Soerjono Soekamto
[Jawaban Salah]

c. Abbas. M
[Jawaban Salah]

d. Anthony Giddens
[Jawaban Benar]

e. Anthony Giddens & Golden
[Jawaban Salah]



8. Setiap individu memiliki reaksi yang berbeda-beda dalam menghadapi masalah sosial dimasyarakat. Masyarakat yang dapat menghadapi masalah sosial dimasyarakat memiliki tingkat kesejahteraan yang lebih tinggi bila dibandingkan dengan masyarakat lain. Upaya dalam menghadapi masalah sosial tersebut dapat mempengaruhi …

a. Pola kehidupan individu dalam mencukupi kehidupan sehari-hari
[Jawaban Salah]

b. Hubungan sosial antara individu dengan yang lainnya
[Jawaban Salah]

c. Tingkat kesejahteraan masyarakat
[Jawaban Benar]

d. Interaksi antar masyarakat
[Jawaban Salah]

e. Tingkah laku masyarakat
[Jawaban Salah]



9. Dalam kehidupan masyarakat, semua elemen masyarakat saling memengaruhi satu dengan yang lain. Semua bagian masyarakat saling bekerja sama untuk membangun tatanan sosial yang stabil. Berdasarkan pandangan tersebut, maka kondisi realitas masyarakat, dipandang dari teori...

a. Fungsionalisme
[Jawaban Benar]

b. Konflik
[Jawaban Salah]

c. Interaksionisme simbolik
[Jawaban Salah]

d. Gejala sosial
[Jawaban Salah]

e. Kelas sosial
[Jawaban Salah]



10. Menurut pandangan disorganisasi sosial, masalah sosial bersumber dari...

a. Proses perubahan yang cenderung lambat
[Jawaban Salah]

b. Proses perubahan yang cenderung cepat dan mengganggu norma sosial
[Jawaban Benar]

c. Perubahan norma sosial dan diiringi dengan perubahan sosial
[Jawaban Salah]

d. Perubahan kebiasaan masyarakat dan melanggar norma
[Jawaban Salah]

e. Semakin memudarnya norma yang berlaku di masyarakat
[Jawaban Salah]



11. Kemiskinan yang disebabkan oleh faktor kebijakan salah satunya adalah...

a. Penimbunan kekayaan yang tidak produktif
[Jawaban Salah]

b. Distribusi kekayaan yang tidak merata
[Jawaban Salah]

c. Pemutusan hubungan kerja
[Jawaban Salah]

d. Pemborosan dalam mengelola keuangan
[Jawaban Salah]

e. Depresi ekonomi di negara sedang berkembang
[Jawaban Benar]



12. Perhatikan faktor-faktor berikut

a. 1), 2), dan 3)
[Jawaban Benar]

b. 1), 3), dan 5)
[Jawaban Salah]

c. 2), 3), dan 4)
[Jawaban Salah]

d. 2), 4), dan 5)
[Jawaban Salah]

e. 3), 4), dan 5)
[Jawaban Salah]



13. Kriminalitas digambarkan sebagai hasil dari sosialisasi nilai-nilai dari satu kelompok, yang berbenturan dengan nilai-nilai kelompok yang lebih kuat dalam masyarakat. Penjelasan teoretis mengenai kriminalitas tersebut dijelaskan oleh...

a. Karl Marx
[Jawaban Salah]

b. Edwin H. Sutherland
[Jawaban Benar]

c. Robert K. Merton
[Jawaban Salah]

d. Emile Durkheim
[Jawaban Salah]

e. Max Weber
[Jawaban Salah]



14. Kunci utama upaya mengatasi kesenjangan sosial ekonomi adalah...

a. Memperluas sarana dan prasarana pendidikan agar terjangkau hingga pedesaan
[Jawaban Salah]

b. Memberi akses kepada setiap anggota masyarakat untuk memanfaatkan berbagai fasilitas sosial serta memberi kesempatan untuk mengembangkan dan meningkatkan perekonomiannya
[Jawaban Benar]

c. Menciptakan jiwa wirausaha sejak dini dan ikut andil dalam kegiatan pembangunan
[Jawaban Salah]

d. Adanya kemudahan dalam memberikan simpan-pinjam kepada masyarakat kurang mampu
[Jawaban Salah]

e. Memperluas jaringan pasar agar produk lokal dapat bersaing dengan produk asing dengan mengikuti festival budaya
[Jawaban Salah]



15. Berikut yang tidak termasuk bentuk ketidakadilan adalah...

a. Marginalisasi
[Jawaban Salah]

b. Stereotip
[Jawaban Salah]

c. Subordinasi
[Jawaban Salah]

d. Dominasi
[Jawaban Salah]

e. Prasangka
[Jawaban Benar]



16. Berikut yang tidak termasuk bentuk kesenjangan klasik adalah...

a. Prestise
[Jawaban Salah]

b. Gaya hidup
[Jawaban Benar]

c. Status
[Jawaban Salah]

d. Kelas
[Jawaban Salah]

e. Kekayaan
[Jawaban Salah]



17. Seorang individu melakukan tindakan perilaku menyimpang karena hasil ia belajar semasa kecil, ia melihat orang-orang di lingkungan tempat tinggal melakukan perilaku menyimpang pula. Berdasarkan contoh tersebut, teori perilaku menyimpang yang sesuai adalah...

a. Asosiasi diferensial
[Jawaban Benar]

b. Labelling
[Jawaban Salah]

c. Konflik
[Jawaban Salah]

d. Fungsionalisme
[Jawaban Salah]

e. Sruktural
[Jawaban Salah]



18. Ungkapan “Indonesia adalah bangsa yang ramah” merupakan salah satu pandangan positif yang didasarkan pada bangsa Indonesia. Contoh tersebut merupakan bentuk lain dari...

a. Stereotip
[Jawaban Benar]

b. Marginalisasi
[Jawaban Salah]

c. Labelling
[Jawaban Salah]

d. Subordinasi
[Jawaban Salah]

e. Dominasi
[Jawaban Salah]



19. Pemberian akses kepada setiap anggota masyarakat untuk menikmati dan memanfaatkan berbagai fasilitas sosial serta memberi kesempatan untuk mengembangkan dan meningkatkan perekonomiannya merupakan kunci utama bagi upaya mengatasi…

a. Ketidakadilan ekonomi
[Jawaban Salah]

b. Kesenjangan sosial ekonomi
[Jawaban Benar]

c. Permasalahan sosial
[Jawaban Salah]

d. Konflik sosial
[Jawaban Salah]

e. Kriminalitas
[Jawaban Salah]



20. Penanggulangan segala bentuk tindakan kriminal dapat dilakukan dengan cara penanggulangan dengan pola keras, seperti penangkapan dan pemenjaraan sampai dengan penembakan atau pembunuhan. Cara ini disebut…

a. Preventif
[Jawaban Salah]

b. Konflik
[Jawaban Salah]

c. Asosiatif
[Jawaban Salah]

d. Represif
[Jawaban Benar]

e. Konsultatif
[Jawaban Salah]



21. Penyimpangan yang paling mungkin terjadi ketika ada ketidaksesuaian antara tujuan yang dianggap baik oleh masyarakat dan cara untuk memperolehnya, merupakan konsep munculnya kriminalitas berdasarkan…

a. Teori assosiasi diferensial
[Jawaban Salah]

b. Teori konflik
[Jawaban Salah]

c. Teori interaksionisme simbolis
[Jawaban Salah]

d. Teori ketegangan
[Jawaban Benar]

e. Teori fungsionalis
[Jawaban Salah]



22. Faktor yang mendorong timbulnya tindak kejahatan, antara lain adalah…

a. Terjadinya perubahan sosial, ekonomi, politik, seperti perang dan bertambahnya pengangguran
[Jawaban Benar]

b. Pemerintah yang lemah dan korup sehingga mendorong orang mencari kesempatan untuk berbuat kejahatan
[Jawaban Salah]

c. Masalah kependudukan dan kesulitan ekonomi
[Jawaban Salah]

d. Kurangnya model (teladan) dan orang yang dituakan (senior)
[Jawaban Salah]

e. Semua jawaban benar
[Jawaban Salah]



23. Hal-hal yang menjadi masalah sosial antara masyarakat yang satu dengan masyarakat yang lain berbeda-beda. Hal yang mempengaruhi perbedaan ini adalah perbedaan keyakinan, pengalaman hidup, periode sejarah, dan…

a. Hukum
[Jawaban Salah]

b. Kepemimpinan
[Jawaban Salah]

c. Wilayah
[Jawaban Salah]

d. Nilai
[Jawaban Benar]

e. Keteraturan sosial
[Jawaban Salah]



24. Kurangnya sumber daya yang diperlukan untuk kesejahteraan, seperti makanan, air, perumahan, sanitasi, pendidikan, dan perawatan kesehatan adalah penyebab dari jenis kemiskinan…

a. Absolut
[Jawaban Benar]

b. Kultural
[Jawaban Salah]

c. Relatif
[Jawaban Salah]

d. Demografis
[Jawaban Salah]

e. Struktural
[Jawaban Salah]



25. Kemiskinan juga dapat semakin meningkat karena sebab-sebab sosial seperti sistem pendidikan yang kurang baik, perumahan yang tidak cukup, dan…

a. Kemalasan
[Jawaban Salah]

b. Demoralisasi
[Jawaban Salah]

c. Salah kelola rumah tangga
[Jawaban Benar]

d. Penimbunan kekayaan yang tidak produktif
[Jawaban Salah]

e. Distribusi kekayaan yang tidak merata
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal UH SOSIOLOGI KELAS XI (PERMASALAHAN SOSIAL) | OTHER Sederajat dengan Kunci Jawaban, Semangat Sob

Kelas 1st Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.