Notifikasi

53+ Kumpulan Soal KEANEKA RAGAMAN HAYATI_JADI | BIOLOGY Terlengkap dengan Kunci Jawaban

Halo semuanya.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 11-Aug-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang KEANEKA RAGAMAN HAYATI_JADI | BIOLOGY yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas University di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

53+ Soal KEANEKA RAGAMAN HAYATI_JADI | BIOLOGY 2022/2023 Lengkap



1. Suatu sistem klasifikasi menggunakan satu atau dua ciri pada mahluk hidup dan disusun menggunakan ciri-ciri atau sifat-sifat yang sesuai dengan kehendak manusia. pasangan antara jenis sistem klasifikasi dan tokoh yang memperkenalkan sistem klasifikasi tersebut adalah

a. alami-aristoteles
[Jawaban Salah]

b. alami-charles darwin
[Jawaban Salah]

c. filogeni-charles darwin
[Jawaban Salah]

d. filogeni-carolus linnaeus
[Jawaban Salah]

e. artifisal-carolous linnaeus
[Jawaban Benar]



2. yang menggunakan sistem klasifikasi 5 kingdom yang di ajukan oleh robert H.Whittaker, jamur merang termasuk ke dalam kingdom fungi karena

a. bersifat autrotof
[Jawaban Salah]

b. memiliki sistem sel prokariotik
[Jawaban Salah]

c. memiliki kemampuan bergerak aktif
[Jawaban Salah]

d. termasuk organisme eukariotik bersel tunggal
[Jawaban Salah]

e. mampu menguraikan makanan dan menyerapnya
[Jawaban Benar]



3. Varanus komodoensis merupakan nama ilmiah dari komodo. kata komodoensis yang ada dibelakang menunjukan takson...

a. ordo
[Jawaban Salah]

b. kelas
[Jawaban Salah]

c. family
[Jawaban Salah]

d. genus
[Jawaban Salah]

e. penunjuk species
[Jawaban Benar]



4. tanaman berikut yang mempunyai kekerabatan paling dekat dengan srikaya adalah

a. sirsak
[Jawaban Benar]

b. durian
[Jawaban Salah]

c. mangga
[Jawaban Salah]

d. petai cina
[Jawaban Salah]

e. rambutan
[Jawaban Salah]



5. katak hijau dan merpati memiliki kelas yang berbeda, tetapi mempunyai sub filum yang sama karena memiliki kesamaan dalam hal...

a. tempat hidup
[Jawaban Salah]

b. penutup tubuh
[Jawaban Salah]

c. jenis makanan
[Jawaban Salah]

d. jenis rangka tubuh
[Jawaban Benar]

e. struktur alat reproduksi
[Jawaban Salah]



6. Pohon pinus, beringin, melinjo termasuk dalam satu kelompok tumbuhan karena memiliki persamaan dalam hal

a. jenis batang
[Jawaban Benar]

b. bentuk daun
[Jawaban Salah]

c. susunan bunga
[Jawaban Salah]

d. susunan daun
[Jawaban Salah]

e. memiliki akar napas
[Jawaban Salah]



7. semakin rendah suatu takson dalam klasifikais maka

a. anggotanya semakin sedikit dan persamaan ciri semakin sedikit
[Jawaban Salah]

b. anggotanya semakin sedikit dan perbedaannyasemakin banyak
[Jawaban Salah]

c. anggotanya semakin banyak dan persamaan ciri semakin banyak
[Jawaban Salah]

d. anggotanya semakin sedikit dan persamaan semakin banyak
[Jawaban Benar]

e. anggota semakin banyak dan persamaannya semakin sedikit
[Jawaban Salah]



8. Merpati dan ayam,Kedua hewan tersebut merupakan unggas atau Aves. namun, keduanya tidak digolongkan dalam 1 spesies karena

a. habitatnya berbeda
[Jawaban Salah]

b. warna bulunya berbeda
[Jawaban Salah]

c. jenis makanannya berbeda
[Jawaban Salah]

d. jumlah anak yang di hasilkan berbeda
[Jawaban Salah]

e. perkawinan keduanya tidak bisa menghasilkan keturunan fertil
[Jawaban Benar]



9. jenis-jenis tumbuhan yang menunjukan keanekaragaman tingkat gen yaitu...

a. kencur, kunyit, jahe
[Jawaban Salah]

b. temu lawak, temu ireng, kunyit
[Jawaban Salah]

c. ganyong, lengkuas, bunga tasbih
[Jawaban Salah]

d. jambu biji, jambu air, jambu monyet
[Jawaban Salah]

e. semangka biji, semangka tanpa biji, semangka kuning
[Jawaban Benar]



10. Garis khayal yang dibuat oleh weber menambah satu wilayah persebaran fauna indonesia selain australia dan oriental. contoh fauna yang berada dalam wilayah yang di klasifikasikan oleh weber yaitu

a. anoa, rangkong, maleo
[Jawaban Salah]

b. kasuari, kanguru, koala
[Jawaban Salah]

c. kerbau, gajah, bekatan
[Jawaban Salah]

d. komodo, babi rusa, kuskus
[Jawaban Benar]

e. badak, kanguru pohon, musang
[Jawaban Salah]



11. pemerintah menggalangkan penanaman tanaman bakau di daerah payau sebagai pencegahan abrasi alami.

a. sosial
[Jawaban Salah]

b. budaya
[Jawaban Salah]

c. biologis
[Jawaban Benar]

d. ekologis
[Jawaban Salah]

e. ekonomis
[Jawaban Salah]



12. tumbuhan Pandanus conoideus buah merah merupakan tumbuhan khas dari provinsi...

a. bali
[Jawaban Salah]

b. papua
[Jawaban Benar]

c. bengkulu
[Jawaban Salah]

d. bangka belitung
[Jawaban Salah]

e. nusa tenggara barat
[Jawaban Salah]



13. jenis-jenis fauna yang bersifat endemik di wilayah sulawesi yaitu...

a. singa, anoa, jalak
[Jawaban Salah]

b. elang, komodo, babi rusa
[Jawaban Salah]

c. murai, bekatan, banteng
[Jawaban Salah]

d. anoa, maleo, burung rangkok
[Jawaban Benar]

e. kanguru, kuskus, cendrawasih
[Jawaban Salah]



14. salah satu jenis flora khas Kota Bandung yang memiliki nilai estetika tinggi sehingga dijadikan maskot Kota Bandung adalah

a. sempur
[Jawaban Salah]

b. gandaria
[Jawaban Salah]

c. Patrakomala
[Jawaban Benar]

d. buah merah
[Jawaban Salah]

e. cempaka kuning
[Jawaban Salah]



15. perhatikan jenis-jenis tanaman berikut

a. 1, 2, 3
[Jawaban Salah]

b. 1, 3, 5
[Jawaban Benar]

c. 2, 3, 4
[Jawaban Salah]

d. 2, 4, 5
[Jawaban Salah]

e. 3, 4, 5
[Jawaban Salah]



16. untuk melindungi badak bercula 1 (Rhinoceros sundaicus )

a. kebun raya
[Jawaban Salah]

b. cagar alam
[Jawaban Salah]

c. hutan wisata
[Jawaban Salah]

d. taman nasional
[Jawaban Benar]

e. suaka margasatwa
[Jawaban Salah]



17. pada bulan-bulan tertentu dilakukan pemburuan terprogram terhadap babi hutan di hutan kota waringin, kalimantan barat.

a. menggalakan perburuan satwa
[Jawaban Salah]

b. meningkatkan populasi babi hutan
[Jawaban Salah]

c. mengendalikan populasi babi hutan
[Jawaban Benar]

d. mengecilkan populasi predator babi hutan
[Jawaban Salah]

e. memenuhi permintaan daging dari luar negeri
[Jawaban Salah]



18. kawasan hutan gunung merapi selain sebagai area wisata juga di gunakan untuk menjaga habitat macan tutul.

a. menarik wisatawan untuk datang ke merapi
[Jawaban Salah]

b. menjadikan macan tutul sebagai binatang endemik
[Jawaban Salah]

c. memajukan pariwisata dengan kegiatan berburu
[Jawaban Salah]

d. menyediakan suplai macan tutul untuk kebun binatang
[Jawaban Salah]

e. menjaga kelestarian macan tutul yang kurang adaptif dengan habitat luar
[Jawaban Benar]



19. kegiatan manusia berikut ini dapt mengkibatkan terjadinya penurunan keanekaragaman hayati kecuali...

a. membuang limbah pabrik ke sungai
[Jawaban Salah]

b. menggunakan pestisida secara berlebihan
[Jawaban Salah]

c. menebangi sebagian besar pohon dihutan
[Jawaban Salah]

d. melakukan pemulihan tanaman dengan hibridisasi
[Jawaban Salah]

e. menerapkan sistem monokultur untuk semua lahan pertanian
[Jawaban Benar]



20. faktor-faktor berikut dapat meningkatkan keanekaragaman hayati kecuali...

a. adaptasi
[Jawaban Salah]

b. klasifikasi
[Jawaban Benar]

c. domestikasi
[Jawaban Salah]

d. perkawinan antar spesies
[Jawaban Salah]

e. interaksi gen dengan lingkungan
[Jawaban Salah]



21. Usaha pelestarian sumber daya alam hayati ekosistem hutan dapat dilakukan dengan cara…

a. Penebangan hanya boleh dilakukan pada pohon-pohon besar dan rindang
[Jawaban Salah]

b. Penebangan hutan dilakukan tidak pada musim penyerbukan
[Jawaban Salah]

c. Penebangan hanya dilakukan pada tanaman yang tidak dapat berkembang biak dengan cepat
[Jawaban Salah]

d. Menerapkan system tebang pilih dan penanaman kembali
[Jawaban Benar]

e. Penebangan dilakukan jika dibutuhkan untuk mendirikan perumahan
[Jawaban Salah]



22. Komodo merupakan hewan endemik di Pulau Komodo sehingga perlu dilindungi agar tidak punah.

a. Cagar alam
[Jawaban Salah]

b. Taman nasional
[Jawaban Salah]

c. Suaka margasatwa
[Jawaban Benar]

d. Kebun raya
[Jawaban Salah]

e. Hutan wisata
[Jawaban Salah]



23. Pengelompokan organisme dapat didasarkan atas keanekaragaman tingkat gen dan keanekaragaman tingkat spesies. Tanaman berikut yang menunjukkan keanekaragaman tingkat gen adalah…

a. Melon, mentimun dan semangka
[Jawaban Salah]

b. Sirsak, srikaya dan mangga
[Jawaban Salah]

c. Jahe, temu ireng, dan temu lawak
[Jawaban Salah]

d. Bunga mawar, bunga melati dan bunga kenanga
[Jawaban Salah]

e. Kelapa gading, kelapa hybrid, dan kelapa hijau
[Jawaban Benar]



24. Upaya yang dapat dilakukan dalam rangka melestarikan Suber Daya Alam (SDA) hayati salah satunya dilakukan dengan …

a. Melakukan penebangan apabila dibutuhkan
[Jawaban Salah]

b. Penebangan hanya dilakukan pada pohon yang besar
[Jawaban Salah]

c. Menerapkan sistem penebangan TPTI (Tebang Pilih Tanaman Indonesia)
[Jawaban Benar]

d. Penebangan hutan dilakukan pada musim penghujan
[Jawaban Salah]

e. Penebangan hutan dilakukan pada musim kemarau
[Jawaban Salah]



25. Berdasarkan perbedaan flora dan fauna yang mendominasi, terumbu karang di Pantai Pangandaran dan kawasan hutan di Gunung Gede Pangrango menunjukkan adanya keanekaragaman hayati tingkat…

a. gen
[Jawaban Salah]

b. spesies
[Jawaban Salah]

c. populasi
[Jawaban Salah]

d. komunitas
[Jawaban Salah]

e. ekosistem
[Jawaban Benar]



26. Tumbuhan Raflessia Arnoldi merupakan tanaman yang berasal dari daerah…

a. Riau
[Jawaban Salah]

b. Bengkulu
[Jawaban Benar]

c. Pangandaran
[Jawaban Salah]

d. Nusa Kambangan
[Jawaban Salah]

e. Aceh
[Jawaban Salah]



27. Keanekaragaman pada tingkatan gen berada pada kelompok jenis tanaman …

a. Pisang kepok, pisang tanduk, pisang raja
[Jawaban Benar]

b. Durian, mangga, kelengkeng
[Jawaban Salah]

c. Mangga, pisang, kelapa
[Jawaban Salah]

d. Alpukat, durian, duku
[Jawaban Salah]

e. Tin, kelengkeng, markisa
[Jawaban Salah]



28. Kawasan suaka alam yang digunakan untuk melindungi dan menjamin perkembangan secara alami terhadap jenis tumbuhan yang khas di tempat tersebut adalah…

a. cagar alam
[Jawaban Benar]

b. Suaka margasatwa
[Jawaban Salah]

c. Taman nasional
[Jawaban Salah]

d. Taman wisata alam
[Jawaban Salah]

e. Taman hutan raya
[Jawaban Salah]



29. Contoh upaya pelestarian keanekaragaman hayati di Indonesia secara ex situ yaitu...

a. Pendirian Taman Nasional Baluran
[Jawaban Salah]

b. Penangkaran harimau di kebun binatang
[Jawaban Benar]

c. Perlindungan Taman Laut Bunaken
[Jawaban Salah]

d. Perlindungan komodo di Pulau Komodo
[Jawaban Salah]

e. Perlindungan bunga Rafflesia arnoldi di Bengkulu
[Jawaban Salah]



30. Berikut ini beberapa kawasan konservasi di Indonesia

a. 1), 2) dan 3)
[Jawaban Salah]

b. 1), 3) dan 4)
[Jawaban Salah]

c. 1), 4) dan 5)
[Jawaban Salah]

d. 2), 3) dan 4)
[Jawaban Benar]

e. 2), 3) dan 5)
[Jawaban Salah]



31. Berikut ini yang tidak termasuk tujuan klasifikasi makhluk hidup yang dilakukan oleh para ahli Biologi yaitu ...

a. Mengetahui evolusi pada makhluk hidup
[Jawaban Salah]

b. Memberikan nama ilmiah pada makhluk hidup
[Jawaban Salah]

c. Mengetahui hubungan kekerabatan antar-makhluk hidup
[Jawaban Salah]

d. Mengelompokkan makhluk hidup berdasarkan ciri-cirinya
[Jawaban Benar]

e. Membedakan setiap jenis makhluk hidup agar mudah dikenali
[Jawaban Salah]



32. Keanekaragaman spesies dipengaruhi oleh ….

a. gen dan lingkungan
[Jawaban Salah]

b. tingkah laku dan gen
[Jawaban Salah]

c. gen dan faktor abiotik
[Jawaban Benar]

d. faktor abiotik dan biotik
[Jawaban Salah]

e. gen dan makanan
[Jawaban Salah]



33. Kegiatan yang dapat menyebabkan hilangnya keanekaragaman hayati adalah ….

a. memburu hewan lindung
[Jawaban Benar]

b. membuat hutan lindung
[Jawaban Salah]

c. membuat undang-undang keanekaragaman hayati
[Jawaban Salah]

d. melakukan reboisasi
[Jawaban Salah]

e. melakukan penangkaran hewan langka
[Jawaban Salah]



34. Garis khayal yang memisahkan fauna Indonesia bagian barat dan wilayah peralihan adalah ….

a. garis Weber
[Jawaban Benar]

b. garis Wallace
[Jawaban Salah]

c. garis khatulistiwa
[Jawaban Salah]

d. garis lintang
[Jawaban Salah]

e. garis bujur
[Jawaban Salah]



35. Kegiatan berikut yang bukan merupakan contoh pemanfaatan keanekaragaman hayati adalah ….

a. pembuatan kursi rotan
[Jawaban Salah]

b. memasak sayuran
[Jawaban Salah]

c. pengeboran minyak
[Jawaban Benar]

d. pembuatan benang kapas
[Jawaban Salah]

e. berternak unggas
[Jawaban Salah]



36. Pelestarian in situ dilakukan dengan pembuatan ….

a. penangkaran hewan
[Jawaban Benar]

b. kebun raya
[Jawaban Salah]

c. hutan lindung
[Jawaban Salah]

d. taman kota
[Jawaban Salah]

e. taman bermain
[Jawaban Salah]



37. Berikut ini tujuan manusia melakukan perambahan hutan, kecuali ….

a. pembuatan daerah pemukiman
[Jawaban Salah]

b. pembuatan jalan raya
[Jawaban Salah]

c. pembuatan ladang
[Jawaban Salah]

d. pelestarian hewan
[Jawaban Benar]

e. diambil kayunya
[Jawaban Salah]



38. Orang utan merupakan hewan yang hidup di wilayah ….

a. Indonesia bagian barat
[Jawaban Benar]

b. Indonesia bagain timur
[Jawaban Salah]

c. Peralihan
[Jawaban Salah]

d. Australia
[Jawaban Salah]

e. Asia Selatan
[Jawaban Salah]



39. Pada tumbuhan berikut, yang merupakan tumbuhan endemik Indonesia adalah …

a. Hibiscus rosasinensis
[Jawaban Salah]

b. Rafflesia arnoldii
[Jawaban Benar]

c. Oryza sativa
[Jawaban Salah]

d. Morinda citrifolia
[Jawaban Salah]

e. Solanum tuberosum
[Jawaban Salah]



40. Berikut ini hewan yang umum diternakkan dan dimanfaatkan untuk konsumsi manusia, kecuali ….

a. ayam
[Jawaban Salah]

b. sapi
[Jawaban Salah]

c. burung elang
[Jawaban Benar]

d. udang
[Jawaban Salah]

e. kambing
[Jawaban Salah]



41. Keanekaragaman gen dalam spesies terjadi antara ….

a. bunga mawar, bunga krisan, dan bunga matahari
[Jawaban Salah]

b. ikan mas, ikan lele, dan ikan gurame
[Jawaban Benar]

c. burung kakaktua raja, burung nuri, dan burung kakaktua jambul kuning
[Jawaban Salah]

d. burung merpati hitam, burung merpati putih, dan burung merpati abu-abu
[Jawaban Salah]

e. ular sanca, ular sendok, dan ular hijau
[Jawaban Salah]



42. Berikut adalah contoh hewan yang berasal dari Indonesia bagian peralihan, yaitu ….

a. orangutan
[Jawaban Salah]

b. babi rusa
[Jawaban Benar]

c. biawak
[Jawaban Salah]

d. kanguru
[Jawaban Salah]

e. walabi
[Jawaban Salah]



43. Berikut bukan merupakan kegiatan yang dapat menganggu keanekaragaman hayati, yaitu ….

a. penangkapan ikan dengan peledak
[Jawaban Salah]

b. memelihara hewan langka
[Jawaban Salah]

c. mengeksploitasi terumbu karang semaksimal mungkin
[Jawaban Salah]

d. menanam pepohonan di halaman
[Jawaban Benar]

e. membuka lahan dengan membakar hutan
[Jawaban Salah]



44. Manfaat keanekaragaman hayati bagi kehidupan manusia adalah sebagai berikut, kecuali ….

a. untuk pemenuhan kebutuhan hidup
[Jawaban Salah]

b. sebagai sumber kebutuhan sandang
[Jawaban Salah]

c. sebagai sumber kebutuhan pangan
[Jawaban Salah]

d. sebagai sumber kekayaan pribadi
[Jawaban Benar]

e. sebagai sumber kekayaan papan
[Jawaban Salah]



45. Salah satu peran pemerintah dalam menjaga keanekaragaman hayati adalah ….

a. memperbolehkan pemburuan asalkan membayar
[Jawaban Salah]

b. memberi izin kepada pihak asing untuk mengelola suatu wilayah.
[Jawaban Salah]

c. memberikan sanksi hukum dengan membuat undang undang
[Jawaban Benar]

d. menjadikan daerah pesisir pantai sebagai tempat wisata
[Jawaban Salah]

e. memberi izin kepada warga untuk memelihara hewan langka
[Jawaban Salah]



46. Berikut ini yang termasuk faktor abiotik suatu ekosistem adalah ….

a. rumput
[Jawaban Salah]

b. burung merpati
[Jawaban Salah]

c. semak-semak
[Jawaban Salah]

d. bebatuan
[Jawaban Benar]

e. serangga
[Jawaban Salah]



47. Keanekaragaman ekosistem tidak dipengaruhi oleh ….

a. vegetasi tanaman
[Jawaban Salah]

b. iklim
[Jawaban Salah]

c. jenis hewan yang menempati
[Jawaban Salah]

d. lingkungan abiotik
[Jawaban Salah]

e. wilayah negara
[Jawaban Benar]



48. Warna-warni yang terdapat pada ikan koi menunjukkan ….

a. keanekaragaman individu
[Jawaban Salah]

b. keanekaragaman fenotipe
[Jawaban Salah]

c. keanekaragaman hayati
[Jawaban Benar]

d. keanekaragaman gen
[Jawaban Salah]

e. keanekaragaman spesies
[Jawaban Salah]



49. Wilayah Indonesia bagian timur memiliki hewan-hewan yang mirip dengan wilayah ….

a. Asia
[Jawaban Salah]

b. Australia
[Jawaban Benar]

c. Jepang
[Jawaban Salah]

d. Amerika
[Jawaban Salah]

e. Eropa
[Jawaban Salah]



50. Tanaman sagu memiliki manfaat untuk memenuhi kebutuhan ….

a. papan
[Jawaban Salah]

b. sandang
[Jawaban Salah]

c. pangan
[Jawaban Benar]

d. obat-obatan
[Jawaban Salah]

e. kosmetik
[Jawaban Salah]



51. Pelestarian alam ex situ dilakukan di ….

a. hutan lindung
[Jawaban Salah]

b. taman nasional
[Jawaban Salah]

c. kebun raya
[Jawaban Benar]

d. cagar alam
[Jawaban Salah]

e. taman kota
[Jawaban Salah]



52. Berikut ini yang menjadi dasar terhadap adanya keanekaragaman gen ialah …

a. Persamaan kerangka dasar atau perangkat penyusunan gen pada tiap-tiap individu
[Jawaban Salah]

b. Adanya perbedaan susunan perangkat dasar gen pada setiap individu
[Jawaban Benar]

c. Adanya interaksi antara faktor lingkungan dengan faktor genetic
[Jawaban Salah]

d. Spesies yang berbeda antarindividu yang bersifat variatif
[Jawaban Salah]

e. spesies bersifat variatif
[Jawaban Salah]



53. Berikut ini adalah beberapa faktor yang berpengaruh terhadap keanekaragaman ekosistem di Indonesia, kecuali

a. Kondisi geologis
[Jawaban Salah]

b. Variasi iklim
[Jawaban Salah]

c. Faktor kimia tanah
[Jawaban Salah]

d. Letak astronomi
[Jawaban Benar]

e. faktor fisik tanah
[Jawaban Salah]



54. Faktor penyebab munculnya keanekaragaman makhluk hidup salah satunya adalah …

a. Habitat hidup yang berbeda
[Jawaban Salah]

b. Persaingan antar individu
[Jawaban Salah]

c. Penyesuaian diri oleh makhluk hidup
[Jawaban Benar]

d. Perbedaan tingkah laku antar individu
[Jawaban Salah]

e. Variasi makanan
[Jawaban Salah]



55. Dalam rangka mengembalikan kelestarian keanekaragaman makhluk hidup, diperlukan adanya suatu upaya nyata, salah satunya adalah …

a. Pembenahan hutan lindung
[Jawaban Salah]

b. Upaya konservasi ekosistem
[Jawaban Benar]

c. Suaka margasatwa
[Jawaban Salah]

d. Rebosisasi ekosistem
[Jawaban Salah]

e. Observasi ekosistem
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal KEANEKA RAGAMAN HAYATI_JADI | BIOLOGY Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Semangat Belajar Sob

Kelas University Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.