Notifikasi

8+ Kumpulan Soal KUIS NATAL I | RELIGIOUS STUDIES Lengkap dengan Kunci Jawaban

Selamat Sore.. teman, Di website caktekno.com hari ini 26-Aug-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang KUIS NATAL I | RELIGIOUS STUDIES yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 9 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

8+ Soal KUIS NATAL I | RELIGIOUS STUDIES 2022/2023 Lengkap



1. "Sesungguhnya, anak dara itu akan mengandung dan melahirkan seorang anak laki-laki, dan mereka akan menamakan Dia Imanuel" — yang berarti ______ ?

a. Engkaulah Anak-Ku yang Kukasihi, kepada-Mulah Aku berkenan
[Jawaban Salah]

b. Allah menyertai kita
[Jawaban Benar]

c. Yang diurapi
[Jawaban Salah]

d. Juru Selamat
[Jawaban Salah]



2. Sesudah Yesus dilahirkan di Betlehem di tanah Yudea pada zaman raja Herodes, datanglah orang-orang majus dari Timur ke Yerusalem.

a. 3 orang
[Jawaban Salah]

b. Lebih dari 1 orang
[Jawaban Benar]

c. Tidak diketahui berapa orang
[Jawaban Benar]

d. 1 orang
[Jawaban Salah]

e. 4 orang
[Jawaban Salah]



3. Saat kelahiran dan sebelum kelahiran Yesus, ada kelompok orang yang diberitahu secara supranatural bahwa bayi itu (bayi Yesus) bukan sesosok pribadi biasa. 1 diantara pilihan berikut ini bukan termasuk dalam kelompok tersebut

a. Imam Besar
[Jawaban Benar]

b. Elisabet
[Jawaban Salah]

c. Orang-orang majus
[Jawaban Salah]

d. Gembala-gembala di padang
[Jawaban Salah]



4. Engkau akan bersukacita dan bergembira, bahkan banyak orang akan bersukacita atas kelahirannya itu. Sebab ia akan besar di hadapan Tuhan dan ia tidak akan minum anggur atau minuman keras dan ia akan penuh dengan Roh Kudus mulai dari rahim ibunya; ia akan membuat banyak orang Israel berbalik kepada Tuhan, Allah mereka.

a. Yakobus
[Jawaban Salah]

b. Yohanes (Pembaptis)
[Jawaban Benar]

c. Yesus
[Jawaban Salah]

d. Yusuf
[Jawaban Salah]



5. "Engkaulah Anak-Ku yang Kukasihi, kepada-Mulah Aku berkenan."

a. Elisabet
[Jawaban Salah]

b. Maria
[Jawaban Salah]

c. Yohanes Pembaptis
[Jawaban Salah]

d. Yesus
[Jawaban Benar]



6. Cerita tentang orang Majus tercatat pada kitab :

a. Yohanes
[Jawaban Salah]

b. Lukas
[Jawaban Salah]

c. Markus
[Jawaban Salah]

d. Matius
[Jawaban Benar]



7. Cerita tentang kunjungan Malaikat pada para gembala di padang untuk memberitakan kabar gembira mengenai kelahiran Yesus tercatat di kitab :

a. Yohanes
[Jawaban Salah]

b. Lukas
[Jawaban Benar]

c. Markus
[Jawaban Salah]

d. Matius
[Jawaban Salah]



8. Sesungguhnya engkau akan mengandung dan akan melahirkan seorang anak laki-laki dan hendaklah engkau menamai Dia Yesus.

a. Matius
[Jawaban Salah]

b. Markus
[Jawaban Salah]

c. Lukas
[Jawaban Benar]

d. Yohanes
[Jawaban Salah]



9. Berapa usia kandungan Elisabet saat Malaikat menjumpai Maria untuk menyatakan keputusan Ilahi bahwa Maria akan mengandung bayi Yesus?

a. 1 bulan
[Jawaban Salah]

b. 3 bulan
[Jawaban Salah]

c. 6 bulan
[Jawaban Benar]

d. 9 bulan
[Jawaban Salah]



10. lalu berseru dengan suara nyaring: "Diberkatilah engkau di antara semua perempuan dan diberkatilah buah rahimmu.

a. Elisabet
[Jawaban Salah]

b. Maria saudara Marta
[Jawaban Salah]

c. Maria ibu Yesus
[Jawaban Benar]

d. Maria Magdalena
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal KUIS NATAL I | RELIGIOUS STUDIES Lengkap dengan Kunci Jawaban, Perjalanan Masih Panjang Sob

Kelas 9 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.