Notifikasi

23+ Kumpulan Soal T1 ST 2 KELAS 5 | Terbaru dengan Kunci Jawaban

Selamat Malam.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 18-Sep-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang T1 ST 2 KELAS 5 | yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 5 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

23+ Soal T1 ST 2 KELAS 5 | 2022/2023 Lengkap



1. Nama tulang yang ditunjuk anak panah nomor 2 adalah tulang....

a. Tulang pengumpil
[Jawaban Salah]

b. Tulang telapak
[Jawaban Salah]

c. Tulang hasta
[Jawaban Benar]

d. Tulang pergelangan
[Jawaban Salah]



2. Kegiatan apa yang terlihat pada gambar? Kegiatan manakah yang membutuhkan lebih banyak gerak organ tubuh?

3. Saat kita duduk atau diam dalam waktu yang lama, badan kita terasa pegal dan kaku, mengapa demikian?

a. Karena saat kita duduk atau diam pada waktu yang lama, organ - organ gerak tubuh kita bekerja sebagaimana mestinya
[Jawaban Salah]

b. Karena saat kita duduk atau diam pada waktu yang lama, organ - organ gerak tubuh kita bekerja dengan cepat
[Jawaban Salah]

c. Karena saat kita duduk atau diam pada waktu yang lama, organ - organ gerak tubuh kita tidak dapat bekerja sebagaimana mestinya
[Jawaban Benar]

d. Karena saat kita duduk atau diam pada waktu yang lama, organ - organ gerak tubuh kita bekerja dengan lambat
[Jawaban Salah]



4. Organ atau alat gerak pada tubuh manusia ada tiga yaitu

a. Tulang, tengkorak, otot
[Jawaban Salah]

b. Tulang, persendian, otot
[Jawaban Benar]

c. Persendian, otot, tengkorak
[Jawaban Salah]

d. Persendian, tengkorak, tulang
[Jawaban Salah]



5. Jaringan yang terdapat di dalam tubuh manusia, yang berfungsi sebagai alat gerak aktif disebut....

a. Persendian
[Jawaban Salah]

b. Rangka (tulang)
[Jawaban Salah]

c. Otot
[Jawaban Benar]

d. Tengkorak
[Jawaban Salah]



6. Alat gerak aktif yaitu....

a. Tulang
[Jawaban Salah]

b. Persendian
[Jawaban Salah]

c. Otot
[Jawaban Benar]

d. Tengkorak
[Jawaban Salah]



7. Organ yang berfungsi menghubungkan tulang satu dengan tulang yang lain disebut....

a. Rangka ( tulang)
[Jawaban Salah]

b. Otot
[Jawaban Salah]

c. Tengkorak
[Jawaban Salah]

d. Persendian
[Jawaban Benar]



8. Alat gerak pasif yaitu....

a. Otot
[Jawaban Salah]

b. Tengkorak
[Jawaban Salah]

c. Tulang
[Jawaban Benar]

d. Persendian
[Jawaban Salah]



9. Jika otot manusia tidak bisa bergerak, apakah tulang bisa bergerak? Mengapa demikian?

a. Tidak bisa bergerak karena ototlah yang membuat tulang bergerak
[Jawaban Benar]

b. Bisa bergerak, karena tulang bisa bergerak sendiri tanpa bantuan organ lain
[Jawaban Salah]

c. Tidak bisa bergerak karena tulang termasuk alat gerak aktif
[Jawaban Salah]

d. Bisa bergerak, karena tulang termasuk alat gerak pasif
[Jawaban Salah]



10. Tulang - tulang manusia membentuk satu kesatuan yang disebut....

a. Tengkorak
[Jawaban Salah]

b. Rangka
[Jawaban Benar]

c. Otot
[Jawaban Salah]

d. Persendian
[Jawaban Salah]



11. Suatu jaringan di dalam tubuh manusia dan hewan yang berfungsi sebagai alat gerak aktif yang menggerakakan tulang disebut.....

a. Persendian
[Jawaban Salah]

b. Otot
[Jawaban Benar]

c. Tulang
[Jawaban Salah]

d. Tengkorak
[Jawaban Salah]



12. Ketika otot berkerut disebut....

a. Relaksasi
[Jawaban Salah]

b. Berkontraksi
[Jawaban Benar]

c. Refleksi
[Jawaban Salah]

d. Relaksi
[Jawaban Salah]



13. Ketika otot memanjang disebut....

a. Berkontraksi
[Jawaban Salah]

b. Refleksi
[Jawaban Salah]

c. Relaksasi
[Jawaban Benar]

d. Relaksi
[Jawaban Salah]



14. Gambar tersebut merupakan otot....

a. Polos
[Jawaban Salah]

b. Lurik
[Jawaban Salah]

c. Inti sel
[Jawaban Salah]

d. Jantung
[Jawaban Benar]



15. Gambar disamping adalah gambar....

a. Otot lurik
[Jawaban Salah]

b. Otot jantung
[Jawaban Salah]

c. Otot polos
[Jawaban Benar]

d. Inti sel
[Jawaban Salah]



16. Otot yang bekerja tanpa kesadaran kita, yang dipengaruhi oleh sistem saraf tak sadar atau saraf otonom disebut otot....

a. Lurik
[Jawaban Salah]

b. Polos
[Jawaban Benar]

c. Jantung
[Jawaban Salah]

d. Bisep
[Jawaban Salah]



17. Otot yang hanya terdapat pada organ jantung saja disebut otot....

a. Otot lurik
[Jawaban Salah]

b. Otot polos
[Jawaban Salah]

c. Otot jantung
[Jawaban Benar]

d. Otot bisep
[Jawaban Salah]



18. Otot yang menempel pada rangka tubuh manusia yang digunskan dalam pergerakan disebut....

a. Otot lurik
[Jawaban Benar]

b. Otot polos
[Jawaban Salah]

c. Otot bisep
[Jawaban Salah]

d. Otot jantung
[Jawaban Salah]



19. 1. Bentuknya silindris

a. Polos
[Jawaban Salah]

b. Lurik
[Jawaban Salah]

c. Bisep
[Jawaban Salah]

d. Jantung
[Jawaban Benar]



20. 1.Waktu kontraksi antara 3-180 detik

a. Lurik
[Jawaban Salah]

b. Polos
[Jawaban Benar]

c. Jantung
[Jawaban Salah]

d. Bisep
[Jawaban Salah]



21. Centanglah yang termasuk contoh otot lurik

a. Otot bisep
[Jawaban Benar]

b. Otot trisep
[Jawaban Benar]

c. Otot Jantung
[Jawaban Salah]

d. Otot polos
[Jawaban Salah]



22. Saraf yang mempengaruhi otot jantung adalah....

a. Saraf simpatik
[Jawaban Benar]

b. Saraf tepi
[Jawaban Salah]

c. Saraf pusat
[Jawaban Salah]

d. Saraf parasimpatik
[Jawaban Benar]



23. 1.Menjalankan dang melaksanakan kerja, contohnya berjalan

a. Lurik
[Jawaban Salah]

b. Polos
[Jawaban Benar]

c. Bisep
[Jawaban Salah]

d. Jantung
[Jawaban Salah]



24. Bentuk otot jantung yaitu...

a. Oval
[Jawaban Salah]

b. Pipih
[Jawaban Salah]

c. Seperti gelendong
[Jawaban Benar]

d. Bulat
[Jawaban Salah]



25. Otot yang berfungsi memompa darah keseluruh tubuh adalah otot....

a. Polos
[Jawaban Salah]

b. Lurik
[Jawaban Salah]

c. Jantung
[Jawaban Benar]

d. Bisep
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal T1 ST 2 KELAS 5 | Terbaru dengan Kunci Jawaban, Perjalanan Masih Panjang Sob

Kelas 5 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.