Notifikasi

8+ Kumpulan Soal PAI KELAS 11 | RELIGIOUS STUDIES Terlengkap dengan Kunci Jawaban

Selamat Malam.. kawan, Di website caktekno.com hari ini 01-Oct-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PAI KELAS 11 | RELIGIOUS STUDIES yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 11 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

8+ Soal PAI KELAS 11 | RELIGIOUS STUDIES 2022/2023 Lengkap



1. Berikut ini adalah hukum mengurusi jenazah

a. Fardhu 'Ain
[Jawaban Salah]

b. Fardhu Kifayah
[Jawaban Benar]

c. Sunnat Muakkad
[Jawaban Salah]

d. Sunnat Ghair Muakkad
[Jawaban Salah]



2. Berikut ini merupakan syarat wajib memandikan mayat, kecuali ...

a. Bukan mati syahid
[Jawaban Salah]

b. mayat yang meninggal karena virus corona
[Jawaban Salah]

c. mayat yang dikremasi
[Jawaban Benar]

d. Didapati tubuhnya walaupun sedikit
[Jawaban Salah]



3. Berikut ini yang boleh memandikan jenazah, kecuali ...

a. suami atau istri jenazh yang meninggal
[Jawaban Salah]

b. anak atau sanak famili
[Jawaban Salah]

c. tetangga
[Jawaban Benar]

d. ustadz yang memang ahli di bidangnya
[Jawaban Salah]



4. Diantara Adab ziarah kubur yang sangat dianjurkan, kecuali ...

a. berpakaian sopan dan menjutup aurat
[Jawaban Salah]

b. membawa sesajen untuk ahli kubur
[Jawaban Benar]

c. mengucapkan salam kepada ahli kubur
[Jawaban Salah]

d. tidak menginjak atau duduk di atas kuburan
[Jawaban Salah]



5. Yang bukan merupakan tata cara memandikan jenazah yang benar adalah

a. dilakukan di tempat terbuka
[Jawaban Benar]

b. dipakaikan kain basahan
[Jawaban Salah]

c. dibaringkan di tempat yang agak lebih tinggi
[Jawaban Salah]

d. membersihkan kotoran yang melekat pada jenazah
[Jawaban Salah]



6. اْلبِسُوْا مِنْ ثِيَابِكُمُ اْلبَيَاضِ فَاِنَّهَا خَيْرُ ثِيَابِكُمْ وَكَفِّنُوْا فِيْهَا مَوْتَاكُمْ (رواه الترمذي)

a. menggunakan sabun saat memandikan jenazah
[Jawaban Salah]

b. memakaikan wewangian seperti kapur barus/kamper atau sejenisnya
[Jawaban Salah]

c. menggunakan kain kafan yang bersih dan suci
[Jawaban Salah]

d. menggunakan kain kafan berwarna putih
[Jawaban Benar]



7. Berikut ini merupakan ketentuan dalam mengkafani jenazah laki-laki, kecuali...

a. menggunakan 3 lapis kain kafan
[Jawaban Salah]

b. satu lapis kain kafan
[Jawaban Salah]

c. menggunakan kain basahan selain kafan
[Jawaban Benar]

d. menaburkan kapur barus bubuk pada kain kafan
[Jawaban Salah]



8. Berikut ini berapa bagian dari tubuh jenazah yang harus diikat, kecuali ...

a. kepala
[Jawaban Salah]

b. lengan
[Jawaban Salah]

c. jari jemari
[Jawaban Benar]

d. mata kaki
[Jawaban Salah]



9. Berikut ini merupakan syarat sah shalat jenazah, kecuali ...

a. dilakuakn setelah dimandikan dan dikafani
[Jawaban Salah]

b. letak jenazah di sebelah kiblat orang yang menshalatkan
[Jawaban Salah]

c. beragama Islam
[Jawaban Salah]

d. membaca shalawat setelah takbir ke dua
[Jawaban Benar]



10. Rukun shalat jenazah ada ...

a. 8
[Jawaban Benar]

b. 7
[Jawaban Salah]

c. 6
[Jawaban Salah]

d. 5
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal PAI KELAS 11 | RELIGIOUS STUDIES Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Perjalanan Masih Panjang Sob

Kelas 11 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.