Notifikasi

18+ Kumpulan Soal LATIHAN SOAL 06 | COMPUTERS 2022/2023 dengan Kunci Jawaban

Selamat pagi.. teman, Di website caktekno.com hari ini 21-Sep-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang LATIHAN SOAL 06 | COMPUTERS yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 9 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

18+ Soal LATIHAN SOAL 06 | COMPUTERS 2022/2023 Lengkap



1. Sebutkan 3 perangkat keras jaringan?

a. Repeater, Acces point, Router, Modem
[Jawaban Benar]

b. Kabel listrik, Acces point, Router, Modem
[Jawaban Salah]

c. Tang Crimping, Acces point, Router, Modem
[Jawaban Salah]

d. Repeater, Acces point, Router, Kabel listrik
[Jawaban Salah]



2. Perangkat yang berfungsi untuk menghubungkan atau menyatukan kabel-kabel network dari setiap komputer workstation atau client

a. Card Network
[Jawaban Salah]

b. Wlan PC card
[Jawaban Salah]

c. HUB/Switch
[Jawaban Benar]

d. Repeater
[Jawaban Salah]



3. Perangkat yang berfungsi sebagai penguat sinyal dalam jaringan adalah ?

a. Card Network
[Jawaban Salah]

b. Wlan PC card
[Jawaban Salah]

c. HUB/Switch
[Jawaban Salah]

d. Repeater
[Jawaban Benar]



4. Sebutkan 3 jenis kabel yang dikenal secara umum!

a. Kabel Antena, UTP/STP, Fiber Optic
[Jawaban Salah]

b. Coaxsial, UTP/STP, Fiber Optic
[Jawaban Benar]

c. Coaxsial, UTP/STP, Kabel Listrik
[Jawaban Salah]

d. Coaxsial, USB, Fiber Optic
[Jawaban Salah]



5. Jelaskan apa yang dimaksud dengan jaringan Client-Server ?

a. jaringan yang dilayani oleh server dan melayani client
[Jawaban Benar]

b. sama-sama berbagi resource
[Jawaban Salah]

c. jaringan yang sama-sama melayani
[Jawaban Salah]

d. jaringan yang dilayani oleh client dan melayani server
[Jawaban Salah]



6. Perangkat yang berfungsi untuk menerima sinyal jaringan tanpa kabel pada sebuah pc/komputer disebut

a. Card Network
[Jawaban Salah]

b. Wlan PC card
[Jawaban Benar]

c. HUB/Switch
[Jawaban Salah]

d. Repeater
[Jawaban Salah]



7. Perangkat yang berfungsi untuk membagi sebuah jaringan menjadi dua buah jaringan adalah?

a. Repeater
[Jawaban Salah]

b. Acces point
[Jawaban Salah]

c. Router
[Jawaban Salah]

d. Bridges
[Jawaban Benar]



8. Perangkat yang berfungsi untuk menghubungkan transmisi antara jaringan LAN dengan internet adalah?

a. Repeater
[Jawaban Salah]

b. Acces point
[Jawaban Salah]

c. Router
[Jawaban Benar]

d. Bridges
[Jawaban Salah]



9. Sebutkan Fungsi dari Crimping Tools pada pemasangan kabel UTP adalah?

a. Untuk memotong kabel UTP dan untuk menjepit ujung konektor
[Jawaban Benar]

b. Untuk menyambung kabel UTP dan untuk menjepit ujung konektor
[Jawaban Salah]

c. Untuk membuka kabel UTP dan untuk menjepit ujung konektor
[Jawaban Salah]

d. Untuk memotong kabel UTP dan untuk menggepengkan ujung konektor
[Jawaban Salah]



10. Perangkat yang digunakan untuk mengubah mengirimkan sinyal koneksi data dan internet melalui gelombang radio adalah?

a. Repeater,
[Jawaban Salah]

b. Router
[Jawaban Salah]

c. Modem
[Jawaban Salah]

d. Acces point,
[Jawaban Benar]



11. Berikut ini jenis topologi jaringan komputer, kecuali

a. Star
[Jawaban Salah]

b. Bus
[Jawaban Salah]

c. Ring
[Jawaban Salah]

d. Wirelees
[Jawaban Benar]



12. Satuan informasi terkecil yang dikenal dalam komunikasi data adalah ….

a. Bit
[Jawaban Salah]

b. Byte
[Jawaban Benar]

c. Label
[Jawaban Salah]

d. Packet
[Jawaban Salah]



13. Modem yang terpasang di dalam motherboard disebut dengan modem …

a. Eksternal
[Jawaban Salah]

b. ADSL
[Jawaban Salah]

c. Kabel
[Jawaban Salah]

d. Internal
[Jawaban Benar]



14. Yang merupakan salah satu jenis kartu jaringan adalah

a. PCMCIA slot
[Jawaban Salah]

b. Ethernet Card
[Jawaban Benar]

c. SCSI slot
[Jawaban Salah]

d. Switch
[Jawaban Salah]



15. Komputer yang terhubung ke Internet dengan menggunakan fasilitas telpon rumah tangga disebut …

a. Download
[Jawaban Salah]

b. Upload
[Jawaban Salah]

c. Dial Up
[Jawaban Benar]

d. Speedy
[Jawaban Salah]



16. Di bawah ini yang bukan merupakan manfaat jaringan komputer adalah …

a. berbagi perangkat keras
[Jawaban Salah]

b. memudahkan mengakses informasi
[Jawaban Benar]

c. berbagi program atau data
[Jawaban Salah]

d. mendukung kecepatan berkomunikasi
[Jawaban Salah]



17. Perintah “PING” pada jaringan digunakan untuk hal-hal yang berikut ini, kecuali …

a. Menguji fungsi kirim sebuah NIC
[Jawaban Salah]

b. Menguji konfigurasi TCP/IP
[Jawaban Salah]

c. Menguji konfigurasi Komputer
[Jawaban Salah]

d. Menguji koneksi jaringan
[Jawaban Benar]



18. Berikut ini yang merupakan kelebihan dari modem internal adalah …

a. lebih mudah dipasang
[Jawaban Salah]

b. pemasangan sulit
[Jawaban Salah]

c. harganya lebih mahal dibandingkan modem eksternal
[Jawaban Salah]

d. harganya lebih murah dibandingkan modem eksternal
[Jawaban Benar]



19. Suatu jaringan komputer yang tidak menggunakan kabel disebut dengan …

a. wireless network
[Jawaban Benar]

b. peer to peer
[Jawaban Salah]

c. server based
[Jawaban Salah]

d. client server
[Jawaban Salah]



20. Kegunaan server dalam jaringan adalah …

a. untuk mengakses data
[Jawaban Salah]

b. untuk mengirimkan data
[Jawaban Salah]

c. untuk melayani komputer yang membutuhkan data atau program
[Jawaban Benar]

d. untuk memformat data
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal LATIHAN SOAL 06 | COMPUTERS 2022/2023 dengan Kunci Jawaban, Semangat Belajar Sob

Kelas 9 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.