Notifikasi

19+ Kumpulan Soal PERANG TELUK | Lengkap dengan Kunci Jawaban

Halo semuanya.. sobat, Di website caktekno.com hari ini 21-Sep-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PERANG TELUK | yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 12 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

19+ Soal PERANG TELUK | 2022/2023 Lengkap



1. Perang teluk terjadi di wilayah …

a. Teluk Panama
[Jawaban Salah]

b. Teluk Persia
[Jawaban Benar]

c. Teluk Aden
[Jawaban Salah]

d. Teluk Irak
[Jawaban Salah]

e. Teluk Iran
[Jawaban Salah]



2. Perang teluk 1 berlangsung pada tahun..

a. 1990-1991
[Jawaban Salah]

b. 1980 –2003
[Jawaban Salah]

c. 1980-1985
[Jawaban Salah]

d. 1980-1988
[Jawaban Benar]

e. 2003 -2006
[Jawaban Salah]



3. Perhatikan gambar di atas !

a. 1 dan 2
[Jawaban Salah]

b. 2 dan 3
[Jawaban Benar]

c. 1 dan 4
[Jawaban Salah]

d. 1 dan 5
[Jawaban Salah]

e. 2 dan 5
[Jawaban Salah]



4. Latar belakang historis yang menyebabkan terjadinya Perang teluk 1 adalah…

a. Permusuhan lama antara kerajaan Ottoman dan kerajaan Romawi
[Jawaban Salah]

b. Berlarut – larutnya permusuhan antara kerajaan

Ottoman dan kerajaan Mesopotamia
[Jawaban Salah]

c. Permusuhan lama antara kerajaan Romawi dan kerajaan Persia
[Jawaban Salah]

d. Berlarut – larutnya permusuhan antara kerajaan

Romawi dan kerajaan Mesopotamia
[Jawaban Salah]

e. Berlarut – larutnya permusuhan antara kerajaan

Mesopotamia dan kerajaan Persia
[Jawaban Benar]



5. Pemimpin besar Revolusi Islam Iran adalah...

a. Ayatullah Khomaeni
[Jawaban Benar]

b. Anwar Sadat
[Jawaban Salah]

c. Syah Iran
[Jawaban Salah]

d. Saddam Hussein
[Jawaban Salah]

e. Hasyimi Rafsanjani
[Jawaban Salah]



6. Salah satu latar belakang perang teluk I adalah sengketa wilayah perairan Shatt- al arab, setelah perang usai status perairan shatt- al Arab adalah…

a. terbagi menjadi milik Irak dan Iran dengan batas titik terdalam pada perairan
[Jawaban Benar]

b. menjadi milik negara Irak sepenuhnya
[Jawaban Salah]

c. menjadi milik negara iran sepenuhnya
[Jawaban Salah]

d. 1/3 milik Irak dan 2/3 milik iran dengan batas titik terdangkal pada perairan
[Jawaban Salah]

e. 1/3 milik iran dan 2/3 milik Irak dengan batas titik terdangkal pada perairan
[Jawaban Salah]



7. Faktor ideologis yang menyebabkan perangn teluk I adalah...

a. Menyebarnya revolusi islam Iran di negara Arab
[Jawaban Benar]

b. Persengketaan sungai Shatt Al Arab
[Jawaban Salah]

c. Percobaan pembunuhan terhadap penjabat Irak
[Jawaban Salah]

d. Intervesi Amerika serikat dan Uni Sovyet
[Jawaban Salah]

e. Penindasan Suku kurdi oleh Saddam Husein
[Jawaban Salah]



8. Kepentingan pribadi ikut serta mempengaruhi pecahnya Perang Teluk, yaitu..

a. keinginan George Bush menguasai daerah Timur Tengah
[Jawaban Salah]

b. kepentingan negara-negara Arab untuk mengatur sendiri
[Jawaban Salah]

c. keinginan raja Fadh dari Arab Saudi untuk menguasai Timur Tengah
[Jawaban Salah]

d. keinginan Saddam Husein menjadi pemimpin negara-negara Arab
[Jawaban Benar]

e. kepentingan negara-negara Eropa, untuk mengatur Timur Tengah
[Jawaban Salah]



9. Perhatikan pernyataan berikut!

a. 3, 4, dan 5
[Jawaban Salah]

b. 4, 5, dan 1
[Jawaban Benar]

c. 5, 2, dan 3
[Jawaban Salah]

d. 3, 2, dan 1


[Jawaban Salah]

e. 2, 4, dan 5
[Jawaban Salah]



10. Faktor penyebab kegagalan upaya perdamaian di Timur Tengah adalah ... .

a. perbedaan bentuk pemerintahan setiap negara
[Jawaban Salah]

b. terjadinya perbedaan tingkat ekonomi dan politik negara-negara di kawasan Timur Tengah
[Jawaban Benar]

c. dominasi Amerika Serikat terhadap keamanan regional di Timur Tengah
[Jawaban Salah]

d. adanya kelompok ISIS dalam menyikapi masalah perdamaian di Timur Tengah
[Jawaban Salah]

e. tidak adanya pengawasan senjata dari keamanan regional
[Jawaban Salah]



11. Perang Teluk 1 terjadi pada tanggal ...

a. 20 Agustus 1988
[Jawaban Salah]

b. 22 September 1980
[Jawaban Salah]

c. 2 Agustus 1990
[Jawaban Benar]

d. 28 Agustus 1990
[Jawaban Salah]

e. 17 Januari 1991
[Jawaban Salah]



12. Faktor pendorong Invasi Irak ke Kuwait antara lain ...

a. Irak ingin menguasai ladang minyak Rumelia
[Jawaban Benar]

b. Kuwait menolak menjadi anggota OPEC
[Jawaban Salah]

c. Kuwait melakukan latihan bersama Amerika
[Jawaban Salah]

d. Kuwait mendukung Iran dalam perang tahun 1980
[Jawaban Salah]

e. Kuwait menutup negerinya untuk pendatang dari Irak
[Jawaban Salah]



13. Perhatikan gambar !

a. 1
[Jawaban Benar]

b. 2
[Jawaban Salah]

c. 3
[Jawaban Salah]

d. 4
[Jawaban Salah]

e. 5
[Jawaban Salah]



14. Perang teluk 2 pada 2 Agustus 1990 merupakan ...

a. Invasi Irak atas Kuwait
[Jawaban Benar]

b. Invasi Irak atas Iran
[Jawaban Salah]

c. Invasi kuwait atas Irak
[Jawaban Salah]

d. Invasi Amerika atas irak
[Jawaban Salah]

e. Invasi Amerika atas Iran
[Jawaban Salah]



15. Dampak Perang Teluk bagi Kuwait adalah ...

a. Terbukanya kesempatan untuk demokratisasi
[Jawaban Salah]

b. Berakhirnya kekuasaan Dinasti El Sabah
[Jawaban Benar]

c. Dinasionalisasikannya perusahaan minyak Inggris
[Jawaban Salah]

d. Diserahkannya Pulau Bubiyan kepada Irak
[Jawaban Salah]

e. Kuwait masuk ke dalam keanggotaann NATO
[Jawaban Salah]



16. Berikut ini adalah syarat-syarat yang dituntut oleh Irak untuk mengakhiri krisis di Teluk Persia, kecuali..

a. Israel harus mundur dari daerah yang didudukinya di Jalur Gaza, Tepi Barat, dan Dataran Tinggi Golan
[Jawaban Salah]

b. Semua resolusi PBB dan embargo ekonomi dibatalkan
[Jawaban Salah]

c. Semua utang-utang Irak akan dibayarkan secepatnya
[Jawaban Salah]

d. Tentara multinasional juga harus meninggalkan kawasan Teluk Persia
[Jawaban Salah]

e. Amerika Serikat dan pasukan multi nasional harus membayar pampasan perang untuk ganti rugi
[Jawaban Benar]



17. Dalam Perang Teluk 2, Amerika Serikat memihak Kuwait karena ...

a. Amerika Serikat terikat Pakta militer dengan Kuwait
[Jawaban Salah]

b. Amerika ingin melindungi komoditi energi bumi di Kuwait
[Jawaban Benar]

c. Amerika Serikat ingin menegakkan demokrasi di Timur Tengah
[Jawaban Salah]

d. Amerika Serikat ingin menggulingkan pemerintahan Saddam Husein
[Jawaban Salah]

e. Irak bukan merupakan anggota PBB
[Jawaban Salah]



18. Munculnya Perang Teluk antara Irak dan Pasukan Multinasional disebabkan oleh ...

a. Invasi Amerika ke Kuwait
[Jawaban Salah]

b. Pertentangan Irak dengan Kuwait mengenai garis batas kedua negara
[Jawaban Salah]

c. Masalah harga minyak
[Jawaban Salah]

d. Ikut campur tangannya kekuatan-kekuatan asing
[Jawaban Salah]

e. Keinginan Irak menjadi penguasa di Timur Tengah
[Jawaban Benar]



19. 1). Arab Saudi

a. 1), 2), dan 3)
[Jawaban Salah]

b. 1), 2), dan 5)
[Jawaban Salah]

c. 2), 3) , dan 4)
[Jawaban Salah]

d. 2), 3), dan 5)
[Jawaban Benar]

e. 3), 4) dan 5)
[Jawaban Salah]



20. Tujuan dari keterlibatan Amerika Serikat dalam krisis di Teluk adalah...

a. Menjatuhkan pemerintahan Ba’ats di Irak
[Jawaban Salah]

b. Melindungi Israel dari ancaman militer Irak
[Jawaban Salah]

c. Mengganti kepemimpinan Dinasti El Sabah di Kuwait
[Jawaban Salah]

d. Melindungi kepentingan ekonominya di Kawasan

Teluk Parsi
[Jawaban Benar]

e. Keinginan membebaskan rakyat irak melepaskan

diri dari Rezim Saddam Husein
[Jawaban Salah]



21. Pada tanggal 18 november 2002 PBB mengeluarkan Resolusi Dewan keamanan PBB No 1441 . isi resolusi tersebut adalah menuntut Irak untuk mengizinkan dan memberi akses sepenuhnya kepada UNMOVIC (United Nation Monitoring Verification Commision ) dan IAEA (International Atomic Energy Agency) . Munculnya Resolusi tersebut disebabkan oleh..

a. Dugaan keterkaitan Irak dengan jaringan Al Qaeda di Afganistan
[Jawaban Salah]

b. Tuduhan Amerika Serikat terhadap Irak memiliki senjata pemusnah massal
[Jawaban Benar]

c. Untuk melindungi Sekutu Amerika serikat yaitu israel
[Jawaban Salah]

d. Kampanye George Bush untukmendapat simpati rakyat amerika
[Jawaban Salah]

e. Banyaknya teror dan bom bunuh diri di negara irak
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal PERANG TELUK | Lengkap dengan Kunci Jawaban, Semangat Belajar Sob

Kelas 12 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.