Notifikasi

19+ Kumpulan Soal PKN LATIHAN 1 | MORAL SCIENCE Terlengkap dengan Kunci Jawaban

Selamat pagi.. sahabat, Di website caktekno.com hari ini 21-Sep-2022 kami menyediakan kumpulan soal, bank soal beserta daftar jawaban/kunci jawaban tentang PKN LATIHAN 1 | MORAL SCIENCE yang sangat lengkap untuk semua jenjang pendidikan sebagai sarana belajar kamu belajar dan mengikuti PTS (Penilaian Tengah Semester)/UTS/Ulangan/Tugas Rumah/PR/Ujian Akhir untuk Kelas 12 di sekolah atau sebagai referensi soal untuk bapak dan ibu guru di sekolah. Soal latihan di website ini disusun secara struktur dan mempermudah siswa mempelajari dan menguasai mata pelajaran pada semester 1 dan 2 2022/2023.

19+ Soal PKN LATIHAN 1 | MORAL SCIENCE 2022/2023 Lengkap



1. UUD Negara RI 1945 dalam tata urutan peraturan perundangan Republik Indonesia berkedudukan sebagai...

a. Kaidah negara yang fundamental
[Jawaban Salah]

b. Norma dasar dan pertama
[Jawaban Salah]

c. Sumber hukum tertinggi
[Jawaban Benar]

d. Cita-cita politik negara
[Jawaban Salah]

e. filsafat politik negara
[Jawaban Salah]



2. Konstitusi atau undang2 dasar merupakan aturan dasar negara yang menjadi sumber dan dasar bagi terbentuknya aturan hukum yang lebih rendah. Di sebut aturan dasar atau aturan pokok negara karena...

a. Mengatur kebutuhan pokok negara saja
[Jawaban Salah]

b. Menyediakan kebutuhan pokok untuk rakyat
[Jawaban Salah]

c. Menyesuaikan kenginan pokok pemimpin negara
[Jawaban Salah]

d. Hanya memuat aturan-aturan umum yang masih bersifat garis besar
[Jawaban Benar]

e. Mengacu pada prinsip2 pokok penyelanggaraan negara yang bersih
[Jawaban Salah]



3. Indonesia mempunyai dasar negara yang dikenal dengan nama Pancasila. Kelima sila Pancasila hanya dapat ditemukan secara utuh dalam dasar negara Indonesia. Fakta ini menunjukkan bahwa...

a. Muatan materi dalam dasar negara sangat dipengaruhi kultur budaya masyarakat setempat
[Jawaban Benar]

b. Materi yang terdapat pada Pancasila dapat menjadi pedoman hidup bagi bangsa-bangsa di dunia
[Jawaban Salah]

c. Materi Pancasila begitu tinggi hingga tidak ada satu bangsapun yang mampu menandinghinya
[Jawaban Salah]

d. Pancasila bisa menjadi dasar negara paling ideal untuk dilaksanakan
[Jawaban Salah]

e. para perumus dasar negara mempunyai pandangan visioner
[Jawaban Salah]



4. Perhatikan kegiatan tersebut

a. 1 , 2 dan 3
[Jawaban Salah]

b. 1 2 dan 4
[Jawaban Benar]

c. 2 3 dan 6
[Jawaban Salah]

d. 3 4 dan 5
[Jawaban Salah]

e. 3 5 dan 6
[Jawaban Salah]



5. Contoh pemerintah mempraktikkan nilai religius dalam penyelenggaraan negara adalah....

a. Pemerintah menyelesaikan permasalahan negara dengan cara musyawarah
[Jawaban Salah]

b. Pemerintah membangun infrastruktur secara merata di setiap daerah di Indonesia
[Jawaban Salah]

c. Pemerintah melakukan pembangunan secara merata di setiap daerah di Indonesia
[Jawaban Salah]

d. Pemerintah memberikan pengakuan kepada enam agama sebagai agama resmi negara
[Jawaban Benar]

e. Pemerintah melaksanakan pemilihan umum sesuai dendan asas penyelanggaraan pemilihan umum
[Jawaban Salah]



6. Penyelanggaraan negara harus sesuai nial keadilan Pancasila. Praktik penyelenggaraan negara sesuai nilai keadilan ditunjukkan dalam bentuk...

a. Memberikan kesempatan kepada setiap orang yang memenuhi syarat untuk menempati jabatan dalam pemerintahan
[Jawaban Benar]

b. Mengusahakan pemenuhan hak-hak sosial masyarakat untuk menjalin hubungan komunikasi dengan pemimpinnya
[Jawaban Salah]

c. Memberikan tunjangan sosial kepada setiap warga negara Indonesia , baik kaya maupun miskin
[Jawaban Salah]

d. Memenuhi keinginan rakyat untuk memberikan subsidi bahan bakar kepada semua rakyat
[Jawaban Salah]

e. Melaksanakan pemilihan umum secara langsung dan aman di seluruh wilayah Indonesia
[Jawaban Salah]



7. Pemerintah Indonesia mengakui adanya Tuhan YME. Pengakuan ini dibuktikan dengan...

a. Mewajibkan semua menteri berpakaian sesuai dengan identitas agama masing-masing
[Jawaban Salah]

b. Adanya aturan tertulis bahwa negara Indonesia adalah negara yang berbasis agama.
[Jawaban Salah]

c. Adanya kalimat" Dengan rahmat Tuhan Yang Maha Esa" pada setiap peraturan perundang-undangan di Indonesia
[Jawaban Benar]

d. Menciptakan tata pemerintahan yang disesuaikan dengan tata pemerintahan ajaran agama tertentu
[Jawaban Salah]

e. Memberlakukan kebijakan bagi semua masyarakat untuk menyelesaikan kaasus pidana dan perdata di pengadilan agama
[Jawaban Salah]



8. Pembukaan UUD 1945 mengandung beberapa nilai. Implementasi nilai Ketuhanan YME dalam lingkungan keluarga tampak pada pernyataan...

a. Ikut menghormati kedua orang tua
[Jawaban Benar]

b. Silvi sedang bermain di teras rumah
[Jawaban Salah]

c. Haura akan berkunjung ke rumah Anwar
[Jawaban Salah]

d. Pak Guru memberikan peker\jaan rumah pada siswa
[Jawaban Salah]

e. Fandi meminta bantuan ayah untuk mengerjakan tu
[Jawaban Salah]



9. Pembukaan UUD RI 1945memuat nilai Nasionalisme yang begitu kuat. Kita dapat mengidentifikasi dari alinea pertama dan alinea kedua, sebagai generasi penerus bangsa, kita hendaknya mempunyai rasa nasionalisme seperti para pejuang kemerdekaan. Upaya untuk meningkatkan rasa nasionalisme dapat dilakukan dengan cara....

a. Menyelenggarakan perlombaan menjelang hari kemerdekaan
[Jawaban Salah]

b. Mengikuti pelaksanaan upacara bendera dengan khidman
[Jawaban Benar]

c. Menggunakan barang impor dalam kehidupan sehari-hari
[Jawaban Salah]

d. Memberikan penghargaan kepda veteran
[Jawaban Salah]

e. Mengerjakan tugas sekolah dengan baik
[Jawaban Salah]



10. Hak asasi politik merupakan hak ikut serta dalam pemerintahan dan hak dasar manusia dalamkehidupan berpolitik. Hak tersebut tidak bisa dirampas begitu saja. Setiap orang memiliki hak asasi politik. Contoh hak asasi politik adalah kebebasan....

a. berjual beli
[Jawaban Salah]

b. berorganisasi
[Jawaban Benar]

c. memeluk agama
[Jawaban Salah]

d. perlindungan hukum
[Jawaban Salah]

e. mendapatkan pengajaran
[Jawaban Salah]



11. Perhatikan wacana berikut !

a. Meratifikasi instrumen internasional HAM
[Jawaban Benar]

b. Menyelesaikan perkara melalui mediasi
[Jawaban Salah]

c. Memberikan konsultasi dalam perkara HAM
[Jawaban Salah]

d. Mencari data atas dugaan pelanggaran HAM
[Jawaban Salah]

e. Menerima pengaduan korban pelanggaran HAM
[Jawaban Salah]



12. Pada tanggal 7 september 2004 aktivis HAM, Munir tewas dalam perjalanan dari Jakarta ke Amesterdam. Menurut perkembangan penyidikan, Munir tewas akibat racun arsenic dengan kadar tinggi sehingga dapat menimbulkan kematian. Pengadilan yang sesuai untuk mengadili kasus Munir adalah...

a. Pengadilan HAM Ad hoc
[Jawaban Salah]

b. Pengadilan Agama
[Jawaban Salah]

c. Pengadilan militer
[Jawaban Salah]

d. Pengadilan umum
[Jawaban Benar]

e. Pengadilan HAM
[Jawaban Salah]



13. Perhatikan informasi berikut !

a. Masyarakat membantu pemerintah mengelola objek wisata
[Jawaban Salah]

b. Pemerintah mengerahkan Desus 88 untuk memberentas teroris
[Jawaban Benar]

c. DPR membuat rancangan undang2 tentang kerjasama antar bangsa
[Jawaban Salah]

d. Diinas parawisata membuka tempat wisata baru di pantai selatan Pulau Jawa
[Jawaban Salah]

e. Hakim memberikan kesempatan kepada terdakwa untuk membacakan pledoinya
[Jawaban Salah]



14. Indonesia menjadi salah satu negara pemrakarsa berdirinya ASEAN. Sejak ASEAN didirikan, Indonesia telah menunjukkan peranannya di berbagai bidang. Peran Indonesia dalam ASEAN di bidang komunikasi adalah....

a. Indonesia menjadi salah satu negara pemrakarsa ASEAN
[Jawaban Salah]

b. Indonesia menjadi tempat kedudukan sekretariat tetap ASEAN
[Jawaban Salah]

c. Indonesia mengijinkan digunakannya satelit Palapa oleh negara-negara anggota ASEAN
[Jawaban Benar]

d. Indonesia menjadi pemimpin negosiator Regional Comprehensif Economic Partnership ( RCEP)
[Jawaban Salah]

e. Indonesia menjadi tuan rumah ASEAN Ministers on Energy Meeting ( AMEM) dan Associated Meetings ke 31 serta konferensi ASEAN CIO Forum yang ke 2
[Jawaban Salah]



15. Setiap kerjasama akan menimbulkan hak dan kewajiban kepada kedua belah pihak. Jika salah satu negara negara melakukan wanprestasi ( berbuat curang), hubungan antar negara terganggu. Upaya yang dapat dilakukan supaya tidak ada pihak yang melakukan wanprestasi adalah....

a. Memberikan klausul-klausul dalam perjanjian yang bersifat menghukum pihak-pihak yang melanggar kerjasama
[Jawaban Benar]

b. Memberikan maaf kepada pihak-pihak yang melakukan kecurangan dalam kerjasama
[Jawaban Salah]

c. Memilih pihak-pihak yang dianggap akan menguntungkan dalam kerjasama sama
[Jawaban Salah]

d. Menolak kerjasama dengan negara-negara dunia ketiga
[Jawaban Salah]

e. Menjalin kerjasama dengan negara-negara besar
[Jawaban Salah]



16. Bentuk pelaksanaan kewajiban seorang siswa di lingkungan sekolah ditunjukkan oleh pilihan ..

a. Mendapat nilai bagus

Mengerjakan tugas piket kelas

Menjaga kebersihan kelas
[Jawaban Salah]

b. Mengerjakan PR

Masuk kelas tepat waktu

Memperhatikan penjelasan guru
[Jawaban Salah]

c. Membantu siswa lain saat ulangan

Menjaga ketenagngan kelas

Berseragam sesuai aturan
[Jawaban Salah]

d. Membayar biaya buku pelajaran

Menghargai pendapat teman

Mendapat pelajaran
[Jawaban Salah]

e. Menghormati guru

Mengikuti upacara dengan khidmat

Tidak terlambat sekolah
[Jawaban Benar]



17. Pasal 31 ayat 2 UUD Negara RI 1945 berbunyi " Setiap warga negara wajib mengikuti pendidikan dasar dan pemerintah wajib membiayainya" . Bentuk tindakan pemerintah untuk memenuhi hak warga negara dalam mendapat pendidikan adalah...

a. Membebaskan biaya sekolah bagi anak-anak yang pandai
[Jawaban Salah]

b. Memberikan bekal ketrampilan wira usaha bagi peserta didik
[Jawaban Salah]

c. Menyediakan anggaran pendidikan sekurang-kurangnya 20 % dari APBN dan APBD
[Jawaban Benar]

d. Menyediakan fasilitas pendukung yang memadai di sekolah2 favorit
[Jawaban Salah]

e. Memenuhi kebutuhan penyelanggaraan pendidikan nasional di ibu kota negara.
[Jawaban Salah]



18. Demokrasi berdasarkan ideologinya dibagi menjadi demokrasi liberal dan demokrasi ploretar. Fokus utama demokrasi liberal terdapat pada...

a. Kebebasan individu
[Jawaban Benar]

b. Kesamarataan pendapatan
[Jawaban Salah]

c. Keadilan bagi semua pihak
[Jawaban Salah]

d. Sistem pembagian kekuasaan
[Jawaban Salah]

e. Kepatuhan menjalankan norma agama
[Jawaban Salah]



19. Setiap warga negara Indonesia harus memiliki cara pandang yang sama terhadap bangsa dan negara Indonesia. Oleh karena itu, warga negara Indonesia harus memahami wawasan nusantara karena dengan memahami wawasan nusantara dapat...

a. Meningkatkan nasionalisme warga negara
[Jawaban Benar]

b. Memperlihatkan keindahan alam Indonesia
[Jawaban Salah]

c. Memperkuat Indonesia sebagai negara adidaya
[Jawaban Salah]

d. M kelompokewujudkan persatuan dalam homogenitas
[Jawaban Salah]

e. Mempererat hubungan antara rakyat dan pemerintah
[Jawaban Salah]



20. Pemerintah daerah gunung kidul, Yogyakarta santer melakukan promosi terkait pantai2 Gunung kidul yang eksotis. Perekonomian daerah Gunung kidulpun meningkat seiring banyaknya wisatawan, baik domestik maupun mancanagara yang berkunjung.Berbeda cerita dengan daerah Papua,pemerintah daerah menjadikan sektor tambang sebagai unggulan sumber pemasukan daerah. Berdasarkan uraian tersebut penyelenggaraan otonomi daerah menitikberatkan pada...

a. Proses perumusan dan penetapan kebijakan pemerintah daerah
[Jawaban Salah]

b. Perhatian terhadap tingkat kesejahteraan masyarakat daerah setempat
[Jawaban Salah]

c. Semangat menerapkan nilai-nilai otonomi daerah dalam kehidupan sehari-hari
[Jawaban Salah]

d. Penyelenggaraan pemerintahan yang memperhatikan potensi dan kebutuhan daerah.
[Jawaban Benar]

e. Pemberian pelayanan publik secara maksimal untuk meningkatkan perekonomian masyarakat.
[Jawaban Salah]



21. Pemerintah pusat dapat fokus mengurusi bidang-bidang yang menyangkut kepentingan umum. Pemerintah pusat tidak lagi mengurusi masalah2 yang bisa diampu pemerintah daerah seperti kesehatan, pekerjaan umum. Fakta tersebut merupakan realisasi dampak positip dari...

a. Tugas perbantuan
[Jawaban Salah]

b. otonomi daerah
[Jawaban Benar]

c. dekonsentrasi
[Jawaban Salah]

d. desentralisasi
[Jawaban Salah]

e. desentralisasi
[Jawaban Salah]



Demikian Kumpulan Soal PKN LATIHAN 1 | MORAL SCIENCE Terlengkap dengan Kunci Jawaban, Semoga bermanfaat

Kelas 12 Kumpulan Soal Pendidikan
Gabung dalam percakapan
Posting Komentar
komentar teratas
Terbaru dulu
Daftar Isi
Tautan berhasil disalin.